Biar Tidak Keliru! Berikut Istilah serta Fakta Menarik di Anime Wistoria Wand and Sword yang Perlu Kamu Tahu

Biar Tidak Keliru! Berikut Istilah serta Fakta Menarik di Anime Wistoria Wand and Sword yang Perlu Kamu Tahu

Istilah serta Fakta Menarik di Anime Wistoria Wand and Sword -Wistoria: Wand and Sword/Crunchyroll-

Ada Aaron Masterias Oldking, sosok pemimpin para Magia Vander yang berasal dari Faksi Cahaya dan dirumorkan masih hidup sejak era Ratu Sihir Mercedes. 

Di luar Menara, diketahui bahwa Edward Serfence adalah salah satu sosok yang terkuat karena dirinya yang hampir dinobatkan menjadi Magia Vander dari Faksi Kegelapan. 

Selain itu, bisa dikatakan bahwa Will Serfort adalah sosok terkuat. Kelak dirinya akan melampaui ekspektasi semua orang dan menjadi “pedang” bagi “tongkat sihir.” 

BACA JUGA:Fakta Menarik Edward Serfence dari Anime Wistoria Wand and Sword: Ternyata Dia Peduli pada Will!

BACA JUGA:Apa Saja Tugas Magia Vender di Anime Wistoria Wand and Sword? Ini Dia Ulasannya

5. Multos 

Dalam anime hal ini belum terlalu dijelaskan, namun Multos adalah sebutan bagi orang yang bisa menggunakan lebih dari satu elemen sihir. 

Contoh nyata dari Multos adalah para Elven Mage seperti Ygnor dan Ellenor Ljos Alf, Magia Vander Faksi ELf, yang bisa menggunakan beberapa jenis sihir. 

Will Sendiri bisa dibilang adalah Multos secara tidak langsung, karna Wyss atau pedang miliknya bisa menyerap banyak jenis elemen sihir. 

Dalam beberapa chapter di seri manga Wistoria Wand and Sword, Will terlihat bisa menyerap sihir api, es, serta petir. 

BACA JUGA:Misteri Kuil Jahat si Raja Kutukan! 10 Hal Menarik Domain Expansion Malevolent Shrine di Anime Jujutsu Kaisen

BACA JUGA:Fakta Menarik Kaiju No. 9 di Serial Anime Kaiju No. 8: Asal Usul sekaligus Kekuatan Aslinya

6. Level dungeon 

Sebelum hari kelulusan, para murid terlebih dahulu diwajibkan mengikuti Pelatihan Gabungan untuk menghadapi monster langsung dalam bentuk kelompok. 

Level yang diperuntukkan bagi para murid adalah 1-10 dengan level 10 menjadi yang terdalam di mana di asana terdapat Floor Keeper. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: