Bikin Haru, Ibu Mees Hilgers Sampai Lakukan Hal Ini, Reaksi Ibu Hilgers Lihat Anaknya Buat bangga Indonesia

Bikin Haru, Ibu Mees Hilgers Sampai Lakukan Hal Ini, Reaksi Ibu Hilgers Lihat Anaknya Buat bangga Indonesia

Bikin Haru, Ibu Mees Hilgers Sampai Lakukan Hal Ini, Reaksi Ibu Hilgers Lihat Anaknya Buat bangga Indonesia-HATTRICK-Youtube

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Pada artikel kali ini, kita akan membahas mengenai reaksi ibu Hilgers lihat anaknya buat bangga Indonesia.

Mees Hilgers, pemain sepak bola berusia 23 tahun, telah memilih untuk membela Indonesia di panggung internasional.

Keputusan besar tersebut tidak lepas dari peran sang ibu, Linda Tombeng, yang berdarah Manado.

Linda selalu memberikan dukungan penuh kepada anaknya, termasuk saat Mees Hilgers bermain di ajang besar seperti pertandingan melawan Manchester United di Old Trafford.

Pertandingan tersebut menjadi momen spesial tidak hanya bagi Mees Hilgers, tetapi juga bagi ibunya yang menyempatkan hadir langsung ke stadion.

Dilansir RADARPEKALONGAN.CO.ID dari kanal Youtube HATTRICK pada Jumat (27/9), berikut ini adalah pembahasan mengenai reaksi ibu Hilgers lihat anaknya buat bangga Indonesia.

BACA JUGA:Tanpa Welber Jardim dan Arkhan kaka, Timnas Indonesia U-20 Hajar Maladewa U-20 Tanpa Balas

BACA JUGA:Inilah 5 Pemain Keturunan Indonesia yang Dipanggil ke Skuad Belanda U-21

Penampilan Cemerlang Hilgers di Europa League

Baru-baru ini, Mees Hilgers tampil gemilang saat menghadapi Manchester United dalam ajang Europa League.

Bermain di salah satu stadion paling ikonik, Old Trafford, Hilgers mampu menunjukkan penampilan luar biasa, sehingga membuat beberapa pemain Manchester United, seperti Kobbie Mainoo dan Alejandro Garnacho, kesulitan saat berhadapan dengannya.

Hasil akhir pertandingan, imbang 1-1, menjadi kebanggaan tersendiri bagi FC Twente, tim yang dibela Mees Hilgers, apalagi pertandingan tersebut berlangsung di kandang lawan.

Dukungan Sang Ibu dari Tribun

Dalam pertandingan tersebut, Linda Tombeng, ibu dari Mees Hilgers, hadir langsung untuk menyaksikan anaknya beraksi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: