Apa Benar Konsumsi Ikan Baik untuk Diet Sehat? Yuk Cobain 5 Jenis Ikan Laut ini
Konsumsi ikan baik untuk diet sehat-Freepik-
Ikan teri jenis anchovy ini mengandung kalsium, zat besi, magnesium, kalium dan vitamin B.
3. Ikan Sarden Asli
Ikan sarden asli adalah ikan yang masih segar dari hasil tangkapan dan bukan makanan siap saji.
Sebab makanan siap saji ikan sarden justru tak baik untuk kesehatan tubuh khusunya ginjal.
Maka disarankan ketika konsumsi ikan baik untuk diet sehat, disarankan makan ikan sarden langsung tanpa olahan dari pabrik.
Sebab ikan sarden ini sebenarnya mengandung zat besi tinggi, namun berkurang jika sudah melewati beberapa proses.
4. Ikan Makarel
Makarel merupakan salah satu makanan yang sehat karena adanya asam lemak omega 3 dan lemak sehat lainnya.
BACA JUGA:Daftar 10 Manfaat Ikan Tuna Kaya Kandungan Protein, Cocok untuk Obati Osteoporosis
BACA JUGA:3 Motor Matic Honda dengan Tampilan Sporty, Bikin Penampilan Penuh Percaya Diri
Konsumsi ikan baik untuk diet sehat ini bisa menjaga kesehatan secara berkelanjutan. Hal ini karena adanya kalsium, magnesium, kalium, selenium dan vitamin B.
Ikan ini juga mengandung sumber vitamin D yang baik untuk penyerapan kalsium dan fosfor dalam tubuh.
5. Ikan Salmon
Terakhir ikan salmon mengandung asam lemak omega 3 dan rendah merkuri. Mengonsumsi ikan ini untuk diet akan mendapatkan sejumlah nutrisi.
Daiantara nutrisi yang ada yaitu zat besi, kalsium, kalium dan vitamin D.Ikan ini bisa diternakan dan ditangkap di alam liar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: