2 DIY Ice Cube untuk Tampilan Kulit Cerah dan Glowing, Bikin Sendiri di Rumah!

2 DIY Ice Cube untuk Tampilan Kulit Cerah dan Glowing, Bikin Sendiri di Rumah!-youtube/littlediy-
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Mau tau bagaimana DIY ice cube untuk tampilan kulit cerah dan glowing? Simak artikel berikut sampai akhir ya.
Penggunaan ice cube atau es batu untuk perawatan kulit sudah cukup banyak digunakan sejak dahulu.
Cara ini disebut juga dengan facial icing dengan es batu biasa ataupun racikan bahan yang dibekukan.
Pijatan es batu di kulit wajah bisa membantu meningkatkan sirkulasi darah ke kulit sehingga membuat tampilannya lebih cerah.
BACA JUGA:4 Rekomendasi Tinted Lip Balm yang Warnanya Tahan Lama dan Anti Luntur
BACA JUGA:5 Micellar Water Murah di Indomaret yang Bikin Wajah Bersih Seketika
Selain itu, facial icing juga bisa membantu membuat makeup bisa tahan lebih lama atau long lasting.
Tak heran bukan jika kemudian banyak selebriti yang menggunakan teknik ini sebelum menghadiri acara seperti yang pernah dibagikan oleh Jennie Blackpink di akun Youtube-nya.
DIY Ice Cube untuk Tampilan Kulit Cerah dan Glowing
Melanjutkan artikel kemarin tentang cara terbaik meracik ice cube untuk mendapatkan kulit cerah dan glowing, berikut 2 cara lainnya yang bisa kamu coba.
Trik ini juga RADARPEKALONGAN.CO.ID kutip dari Youtube LITTLE DIY pada Sabtu (12/10). Yuk, simak!
BACA JUGA:6 Rekomendasi Cushion yang Bagus dan Tahan Lama Seharian
BACA JUGA:2 Cara Terbaik Meracik Ice Cube untuk Kulit Cerah dan Glowing, Cuma Pakai Bahan Alami
1. Ice cube air mawar
Dikenal memiliki banyak manfaat, bunga mawar kerap diolah menjadi bahan perawatan kulit wajah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: