4 Perawatan Menghilangkan Uban Ala Rumahan secara Permanen, Rambut Kembali Hitam Berkilau!

4 Perawatan Menghilangkan Uban Ala Rumahan secara Permanen, Rambut Kembali Hitam Berkilau!

4 Perawatan Menghilangkan Uban Ala Rumahan Secara Permanen-Tangkapan Layar Youtube / Permana Cuy-

Minyak jerek juga dikenal sebagai bahan alami yang dapat merawat dan melembapkan rambut sehingga rambut menjadi lebih sehat dan diklaim dapat mencegah munculnya rambut uban.

BACA JUGA:3 Foundation Terbaik yang Bisa Mempertahankan Hidrasi Kulit, Aman Dipakai Seharian

BACA JUGA:3 DIY Masker untuk Kulit Flawless, Atasi Noda Hitam Sampai Tanda Penuaan

Begini perawatan menghilangkan uban ala rumahan:

-    Pertama, kamu bisa mencampurkan 2 sendok minyak kelapa dan 2 sendok makan minyak jarak, setelah itu kamu bisa erebus hingga hangat.

-    Oleskanlah campuran minyak hangat ke kulit kepala dan selruh rambut elama kurang lebih 15 menit sambil terus dipijat

-    Diamkan selama kurang lebih 30 menit, setelah itu bilas rambut menggunakan shampo dan kondisioner

-    Lakukan perawatan menghilangkan uban ala rumahan ini sebanyak 2 hingga 3 kali dalam seminggu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: