4 Resep Masker Kunyit untuk Wajah Lebih Cerah, Bisa Dipakai di Badan

4 Resep Masker Kunyit untuk Wajah Lebih Cerah, Bisa Dipakai di Badan

4 Resep Masker Kunyit untuk Wajah Lebih Cerah, Bisa Dipakai di Badan-youtube/littlediy-

Di urutan ketiga, ada resep masker kunyit untuk wajah lebih cerah berwarna kuning.

Kombinasi bahannya akan membantu menutrisi kulit secara mendalam, menghidrasi dan juga membuatnya lebih lembut.

Bahan yang dibutuhkan:

  • 4 sendok makan shea butter
  • 1 sendok teh kunyit bubuk

BACA JUGA:4 Produk Glad2Glow untuk Kulit Cerah dan Glowing, Bye Wajah Kusam!

BACA JUGA:3 Merk Sunscreen untuk Memperbaiki Skin Barrier, Lindungi Kulit Secara Optimal

Kocok kedua bahan tersebut sampai mendapatkan tekstur yang halus dan lembut seperti cream.

Masker kunyit ini bisa dipakai untuk melembapkan wajah, bibir dan juga leher. Cukup oleskan sedikit saja dan biarkan selama 30 menit atau semalaman sebelum dibilas.

4. Masker kunyit kombinasi tepung untuk mencerahkan wajah

Yang terakhir, ada resep masker kunyit untuk wajah lebih cerah dengan menggunakan bahan campuran tepung.

Jenis masker kunyit yang satu ini akan membantu mengeksfoliasi kulit sehingga warnanya lebih cerah.

BACA JUGA:3 Resep Masker Alami untuk Mengatasi Bekas Jerawat, Coba Sendiri di Rumah!

BACA JUGA:3 DIY Masker untuk Kulit Flawless, Atasi Noda Hitam Sampai Tanda Penuaan

Bahan yang dibutuhkan:

  • 4 sendok makan  tepung gram atau tepung besan
  • 2 sendok makan bubuk kayu manis
  • 1 sendok makan kunyit bubuk

Campurkan semua bubuk tersebut menjadi satu dan merata. Untuk meraciknya, kamu cukup mengambil 1 sampai 2 sendok teh saja.

Campurkan racikan tadi dengan air mawar atau bisa juga yogurt sampai berbentuk pasta.

Oleskan masker kunyit ini ke wajah secara merata, diamkan selama 15 sampai 20 menit. Setelah itu, bilas wajah dengan gerakan memutar sampai bersih ya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: