5 Pengobatan Alami Redakan Sakit Gigi, Tanpa Menggunakan Obat Karena Bisa Pakai Bahan Alami!

5 Pengobatan Alami Redakan Sakit Gigi, Tanpa Menggunakan Obat Karena Bisa Pakai Bahan Alami!

pengobatan alami redakan sakit gigi--Freepik

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Hampir semua orang pasti pernah merasakan sakit gigi, oleh karena itu informasi mengenai pengobatan alami redakan sakit gigi ini sangat perlu diketahui.

Salah satu hal yang menganggu aktivitas adalah sakit gigi, dan ada beberapa faktor yang menyebabkan gigi sakit, mulai dari kerusakan gigi, infeksi rahang, penyakit gusi dan lain-lain.

Rasa sakit yang ditimbulkan pada bagian gigi ataupun rahang, tentu saja sangat menganggu dan harus segera ditangani dengan penanganan yang tepat.

Berikut beberapa pengobatan alami redakan sakit gigi :

BACA JUGA:Keistimewaan 5 Weton Hari Sabtu Menurut Primbon Jawa: Salah Satunya Mendatangkan Rezeki Melimpah

BACA JUGA:Ramalan Primbon Jawa: Weton yang Akan Beruntung Pada Tanggal 24 November 2024

1. Minyak Cengkeh

Pengobatan alami redakan sakit gigi, yang pertama bisa kamu gunakan adalah minyak cengkeh, yang ternyata memiliki kandungan eugenol.

Eugenol sendiri, merupakan anestesi alami dan juga antibakteri, yang dapat menghilangkan rasa sakit dan juga mengurangi peradangan pada gigi.

Cara membuatnya juga mudah, kamu hanya perlu mengupasnya sampai bersih, kemudian celupkan ke dalam beberapa tetes minyak cengkeh, setelah itu gosokan pada area yang sakit.

BACA JUGA:Memiliki Karisma yang Kuat, Inilah 4 Zodiak yang Terkenal Tanpa Usaha Keras, Banyak yang Jadi Artis!

BACA JUGA:Akhir November Full Senyum, Inilah 5 Shio yang Nasibnya Berubah Drastis, Barankali Shiomu Ada Cek!

2. Berkumur dengan Air Garam

Selanjutnya kamu bisa berkumur menggunakan air garam, ini dianggap efektif dan juga mudah untuk dilakukan ketika gigi sakit.

Garam sendiri, merupakan disinfektan alami dan dapat membantu peradangan, pembengkakan dan jumlah bakteri yang ada di dalam mulut.

Cara menggunakannya juga mudah, yaitu dengan mencampurkan setengah sendok teh garam ke dalam segelas air hangat, jika sudah bisa langsung untuk kumur sekitar 30 detik.

BACA JUGA:Sosok Istri Idaman! Inilah 5 Weton Wanita Paling Handal Baca Peluang Keberuntungan dan Rezeki

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: