Dividen Saham: Pengertian, Kelebihan, Kekurangan, dan Cara Menghitungnya

Dividen Saham: Pengertian, Kelebihan, Kekurangan, dan Cara Menghitungnya

Dividen Saham dengan Tambahan Saham? Yuk Simak Penjelasannya--

1. Pahami istilah Cum Date dan Ex Date

Cum Date merupakan hari terakhir Anda agar bisa membeli saham di perusahaan sekuritas dengan tujuan memperoleh dividen.

Ex Date merupakan tanggal terakhir dalam pembagian dividen dan pada tanggal tersebut pemegang saham yang membeli dividen tidak memperoleh dividen.

BACA JUGA:Arti Saham dan Penjelasan Lengkap untuk Pemula

BACA JUGA:Menambah Ilmu Trading dengan Mengikuti Cara Bermain Saham Online, Dijamin Tidak Rugi

2. Melihat Besarnya Rasio Dividen Yield

Semakin tinggi persentase dividen yang ditentukan perusahaan maka akan semakin menarik investor untuk membelinya.

3. Catat Recording Date dan Payment Date

Recording Date ialah perusahaan melihat dan mencatat pada tanggal tertentu siapa yang berhak mendapatkan pembagian dividen perusahaan.

Payment Date ialah pembayaran dividen perusahaan pada tanggal yang telah ditentukan kepada para investor yang berhak menerima dividen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: