Pesan Edukatif Tangkal Hoaks Hingga Lingkungan Ramaikan Kirab Budaya

Kamis 04-05-2023,14:40 WIB
Reporter : red/nov

 

Selain itu, ada pula kostum karnival yang diusung Disnaker, bertema Panglima Bahari, Putri Jati dan kepiting yang berbahan daur ulang. Serta dari KPU yang menampilkan tokoh Sura dan Sulu, untuk mengajak warga menggunakan hak pilihnya pada 14 Februari 2024, demi menyukseskan Pilpres dan Pileg. (red/nov)

Kategori :