Sangat Mudah! Ini Cara Membuat Jamu Daun Pandan yang Lezat dan Menyehatkan, Yuk Buat Sendiri di Rumah

Selasa 19-12-2023,06:15 WIB
Reporter : Jamaludin Mubarok
Editor : Ainul Atho

2. Wedang Secang Pandan

Siapkan bahan sebagai berikut : 1000 ml air, 50 gram kayu secang, 6 cm jahe besar, 5 lembar daun pandan, 4 butir cengkeh, 2 batang kayu manis, 2 batang kembang lawang, 1 batang serai, dan gula secukupnya.

Cara membuatnya adalah dengan mengiris tipis daun pandan tersebut lalu geprek jahe dan serai yang sudah disiapkan lalu iris tipis juga.

Rebus bahan-bahan yang sudah disiapkan tersebut tunggu hingga mendidih dan aromanya harum lalu saring kedalam gelas dan wedang secang pandan siap diminum.

Itulah tadi beberapa cara membuat jamu daun pandan yang memiliki rasa yang sangat lezat dan menyegarkan kamu wajib sekali mencobanya. (*)

Kategori :