Inilah 8 Jenis Makanan untuk Kesehatan Jantung Agar Jantung Sehat Terhindar dari Stroke Sampai Tua Nanti!

Kamis 08-02-2024,06:00 WIB
Reporter : Nadia Damayanti
Editor : Ainul Atho

Selain  itu, ada juga sebuah penelitian yang menyatakan bahwa yogurt ini dapat menurunkan risiko penyakit jantung dengan riwayat hipertensi.

BACA JUGA:Lansia Wajib Tahu! Inilah 6 Teh Herbal untuk Asam Urat yang Efektif dan Aman Tanpa Efek Samping untuk Lansia

BACA JUGA:Lansia Wajib Tahu! Inilah 6 Teh Herbal untuk Asam Urat yang Efektif dan Aman Tanpa Efek Samping untuk Lansia

Sebab, selain mengandung kalsium dan magnesium, makanan ini juga mengandung kalium cukup tinggi yang dapat menurunkan tekanan darah serta menjaga keehatan jantung sekaligus pembuluh darah.

Namun ingat! saat memilih yogurt, pilihlah yogurt plan yang rendah lemak. 

Untuk menambah cita rasa, kalian bisa mengkombinasikan yogurt tersebut dengan buah-buahan seperti alpukat, pisang, hingga anggur yang memang merupakan buah yang baik untuk jantung.

8. Buah Berry

Makanan untuk kesehatan jantung yang terakhir yang akan kita bahas ini masuk ke dalam bauh yang baik untuk jantung.

Selain alpukat, pisang, dan anggur, buah berry ini juga dapat dijadikan untuk menyehatkan jantung.

BACA JUGA:Apa Saja Buah yang Tidak Boleh Dikonsumsi Penderita Asam Lambung yang Memicu Asam Lambung Naik? Ini Daftarnya!

BACA JUGA:5 Buah yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Asam Urat Bisa Menimbulkan Rasa Sakit, Ini Dia Daftarnya

Stroberi, blueberry, blackberry, dan raspberry adalah buah beri yang mengandung nutrisi penting dan baik untuk kesehatan jantung. 

Buah beri kaya akan antioksidan seperti anthocyanin, yang memberikan perlindungan terhadap stres oksidatif dan peradangan yang berkontribusi pada perkembangan penyakit jantung.

Itulah beberapa jenis makanan untuk kesehatan jantung yang dapat kalian coba. Namun ingat! makanan tersebut juga harius dikonsumsi dalam porsi yang tidak boleh berlebihan.(*)

Kategori :