Cuma Pakai Dua Bahan Ini, Bisa Jadi Menu Sahur Praktis! Resep Tumis Udang Brokoli yang Lezat dan Bergizi

Senin 11-03-2024,21:15 WIB
Reporter : Nadia Rahmasari
Editor : Dony Widyo

1 batang Daun Bawang, dirajang serong

1/2 sdm Kecap Asin

1 sdt Minyak Wijen (boleh tidak digunakan)

1 sdm Saus Tiram

Bahan 3:

1/2 sdt Garam

1 sdt Gula Pasir

1/2 sdt Ladaku Merica Bubuk

BACA JUGA: Inilah 5 Rekomendasi Hp Spek Tinggi untuk Main Genshin Impact, Harga Murah Mulai 1 Jutaan Aja!

BACA JUGA:3 Bahan Dapur untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah, Kulit Awet Muda Bebas Noda dan Glowing Permanen

Cara membuat tumis udang brokoli:

Masukan garam, gula, dan Ladaku ke dalam wadah, aduk hingga rata. Sisihkan.

Masukan kecap asin, minyak wijen dan saus tiram ke dalam wadah, aduk rata. Sisihkan.

Tumis bawang putih sampai kekuningan. Tambahkan daun bawang, tumis kembali sampai cukup layu. Masukan cabe, dan aduk sampai aroma langunya hilang.

Tuang campuran kecap serta campuran garam, gula, dan Ladaku ke dalam tumisan. Tunggu sampai kecap berbusa, lalu aduk rata.

BACA JUGA:Bagaimana Hukum Salat Tarawih 4 Rakaat Salam dan 2 Rakaat Salam Menurut Gus Baha? Begini Penjelasannya

Kategori :