Rekomendasi HP dengan Skor AnTuTu di angka 400-500 Ribuan, Performa Gahar Super Ngebut Nggak Perlu Diragukan!

Senin 07-10-2024,09:37 WIB
Reporter : Ana Miratus Sholekhah
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA Daftar HP Chipset Snapdragon dan Dimensity RAM 12 GB dari Xiaomi! Kapasitas Jumbo, Performa Turbo

BACA JUGA Murah Meriah! Ini Daftar HP Xiaomi Chipset Snapdragon dan Dimensity yang Turun Harga Signifikan September 2024

Redmi Note 13 5G

Lalu yang terakhir dari rekomendasi HP dengan skor AnTuTu di angka 400-500 ribuan yang bisa disajikan kepadamu dalam artikel ini ada Redmi Note 13 5G.

HP ini dibekali chipset MediaTek Dimensity 6.080 fabrikasi 6 nanometer didukung RAM 8/256 GB plus 8 GB extended RAM serta baterai 5000 mAh half fast charging 33W. Dalam tes pengujian, HP ini mampu meraih skor AnTuTu di angka 448.000 poin.

HP ini hadir menggunakan panel AMOLED berukuran 6,67 inci dengan esolusi full HD plus, mendukung refresh rate hingga 120 Hz. Di sektor kamera, HP ini mengusung kamera utama 108 MP, ultrawide 8 MP, dan sensor depth 2 MP. Sementara di bagian depan tersemat lensa 16 MP.

Fitur-fitur pendukung pun turut dihadirkan mulai dari NFC, sensor sidik jari di layar, speaker stereo, audio jack 3,5 mm, dan port USB type-C. 

Untuk harganya, HP terakhir di daftar rekomendasi HP dengan skor AnTuTu di angka 400-500 ribuan ini dibanderol mulai 2,7 juta.

BACA JUGA HP 3 Jutaan Kualitas Nyaris Sempurna dari Performa, Kamera, Hingga Storage! Andalkan Snapdragon, OIS, dan UFS

BACA JUGA Semakin Terjangkau! Ini Deretan HP Gaming Chipset Snapdragon Turun Harga September 2024 dari Semua Merek

Itu dia 4 HP dengan skor AnTuTu di angka 400-500 ribuan harga di kisaran 2 jutaan yang bisa direkomendasikan kepadamu di awal bulan ini. Jangan hapus daftar di atas dari opsi HP yang akan kamu beli agar kamu bisa memiliki HP performa yang terbaik.

Semoga bermanfaat!

Kategori :