6 Jenis Makanan Penyembuh Asam Lambung yang Dapat Menurunkan Nyeri Dengan Cepat

Minggu 20-10-2024,10:27 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Masih belum tahu apa saja makanan penyembuh asam lambung? Berikut ini adalah beberapa rekomendasi makanan yang bisa kamu konsumsi secara rutin untuk mengatasi masalah asam lambung dengan cepat.

Penting untuk diketahui bahwa penyebab tama kambuhnya masalah penyakit asam lambung ini adalah waktu makan yang kurang tepat.

Sering kali penderita mengeluhkan gejala asam lambung ketika telat untuk makan. Hal inilah mengapa penting untuk menegtahui kapan saja jam makan yang baik untuk kamu yang memiliki masalah asam lambung.

Selain memperhatikan jam makan, kamu juga harus tahu apa saja makanan penyembuh asam lambung.
Berikut ini beberapa makanan penyembuh asam lambung yang bisa kamu konsumsi secara rutin.

BACA JUGA:Dokter Ini Bagikan Tips Menghilangkan Noda Hitam di Wajah, Begini 4 Caranya

BACA JUGA:4 Cara Haid Lancar yang Aman dan Sehat, Wanita Harus Tahu!

Makanan penyembuh asam lambung

1.    Jahe

Makanan penyembuh asam lambung pada urutan pertama adalah jahe. Makanan penyembuh asam lambung ini tidak hanya dapat memberikan kehangatan akan tetapi juga mampu menurunkan potensi munculnya masalah gejala asam lambung.

Makanan penyembuh asam lambung jahe ini memiliki kandungan anti infalamasi untuk dapat mengatasi masalah pencernaan dan menjadi obat alami untuk mengatasi masalah asam lambung atau maag.

Bahkan pada sebuah penelitian menjelaskan bahwa mengonsumsi jahe kurang dari 1500 miligram ini efektif untuk meredakan mual akibat asam lambung.

Tak hanya itu saja, tanaman herbal ini juga menjadi agen makanan penting yang memiliki efek karminatif, mengurangi tekanan pada sfingter esofagus bagian bawah, kram usus, an mampu mencegah dyspepsia dan perut kembung.

BACA JUGA:Diet Kopi Americano Dapat Mengatasi Perut Buncit? Ternyata Begini Cara Diet yang Benar dengan Americano

BACA JUGA:7 Manfaat Kunyit untuk Kesehatan Secara Ilmiah, Mampu Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

2.    Daging tanpa lemak dan seafood

Makanan penyembuh asam lambung selanjutnya adalah daging tanpa lemak dan seafood.
Daging yang berlemak tinggi ini sering kali menjadi pemicu naiknya asam lambung.

Itulah sebabnya, pengidap asam lambung ini sebaiknya memilih daging rendah lemak yang muah dicerna oleh lambung.

Kategori :