Giliran Harga Komoditas Bumbu Dapur Naik
LAYANI PEMBELI - Salah seorang pedagang bumbu dapur di Pasar Batang tengah melayani pembeli. --
Meskipun harga minyak goreng bersubsidi naik Rp500,00, namun di pasaran pasokannya hingga kini belum tersedia.
“Disperindag sudah berkoordinasi dengan pihak provinsi, namun saat ini masih dalam tahap pembahasan dan pendataan untuk pendistribusian Minyakita kepada yang benar-benar membutuhkan, sehingga tepat sasaran,” ujar dia. (sef)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: