Dzikir dan Doa Usai Shalat Fardhu Sesuai Sunah

Dzikir dan Doa Usai Shalat Fardhu Sesuai Sunah

Ilustrasi dzikir-Tangkapan layar freepik.com-

7. Dari Uqbah bin Amir Radhiyallahu anhu, dia berkata, “Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam menyuruhku membaca al-Mu’awwidzat (surat al-Falaq dan an-Naas) pada setiap akhir shalat.”

8. Dari Ummu Salamah Radhiyallahu anhu. Dahulu, jika Nabi Shallallahu alaihi wa sallam selesai salam shalat Shubuh, beliau membaca:

“اَللّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً.”

“Ya Allah, aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rezeki yang baik, dan amal yang diterima.”

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: