Kamu Wajib Punya di Rumah, Inilah 5 Tanaman Hias Penangkal Polusi Udara, Dijamin Rumah Makin Sehat!

Kamu Wajib Punya di Rumah, Inilah 5 Tanaman Hias Penangkal Polusi Udara, Dijamin Rumah Makin Sehat!

Tanaman hias--Freepik

RADARPEKALONGAN – Rumahmu dekat jalan raya, dan banyak menimbulkan polusi udara, tenang saja kamu bisa menaman tanaman hias penangkal polusi udara ini di rumah.

Beberapa jenis polusi udara, diantaranya seperti partikulat, zat kimia, serta gas beracun yang disebabkan oleh kendaraan bermotor. Tentu beberapa zat diatas memiliki bahaya bagi kesehatanmu.

Namun tenang saja, ada beberapa cara alami yang ampuh untuk mengatasi masalah polusi udara tersebut, yaitu dengan menanam tanaman hias penangkal polusi udara di rumahmu.

BACA JUGA: Jangan Kaget, Inilah Asal Usul Penamaan Tanaman Janda Bolong, Begini Ceritanya

Pasalnya, beberapa tanaman hias ini memiliki kemampuan yang cukup unik, yaitu dapat menyerap zat-zat berbahaya dari udara, dan menghasilkan udara yang lebih bersih dan segar.

Yuk daripada kamu penasaran, langsung saja simak sampai selesai, inilah tanaman hias penangkal polusi udara yang dapat kamu tanam dirumah.

1. Lidah buaya

Tanaman hias penakal polusi udara diurutan pertama, ada lidah buaya, tanaman ini juga sangat populer karena memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Namun ternyata, lidah buaya ini juga mampu menghilangkan zat-zat berbahaya yang berasal dari polusi udara lho guys.

Kelebihan yang dimiliki oleh lidah buaya ini, dapat menyerap formaldehida, yaitu suatu senyawa yang biasanya mudah ditemukan, dalam produk-produk kimia rumah tangga, serta material bangunan.

Jika rumahmu ingin terhindar dari zat kimia berbahaya tersebut, kamu bisa menanam tanaman lidah buaya ini di beberapa sudut ruang rumahmu.

BACA JUGA: Tanaman Aglonema Layu, Coba Ikuti 8 Langkah Ini agar Sehat Kembali

2. Kaktus

Salah satu keunikan yang dimiliki tanaman berduri ini, dapat bertahan di lingkungan yang minim atau tidak ada udara, dan sangat cocok untuk ditanam di ruangan rumahmu.

Selain memiliki bentuk yang unik, tanaman kaktus ini juga diklaim mampu membantu membersihkan udara yang berasal dari partikulat, serta zat-zat kimia, seperti toluena dan xylene.

BACA JUGA: 10 Manfaat Tanaman Janda Bolong, Lebih Dari Sekedar Dekorasi untuk Mempercantik Rumah

3. Tanaman laba-laba

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: