Bicara tentang Love Language: Inilah Pengertian, Jenis dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari

Bicara tentang Love Language: Inilah Pengertian, Jenis dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari

bicara tentang love language-freepik.com-freepik.com

Seseorang yang satu ini akan mengekspresikan rasa sayangnya melalui sentuhan fisik. Nah untuk hal ini perlakuan terhadap seseorang yang mereka sayang antara pasangan, teman dan keluarga itu akan berbeda biasanya.

Tapi secara garis besar, mereka cukup clingy serta terlihat ingin selalu berdekatan dan bahkan saat duduk pun mereka tidak mau jauh-jauhan dengan orang-orang yang mereka sayang. 

Contoh Physical Touch

  • Selalu berpelukan saat bertemu atau hendak pamit pergi
  • Lebih suka duduk sebelahan daripada berhadapan
  • Suka bergandengan tangan
  • Memberikan ciuman kepada anak 

5. Quality Time 

Quality time adalah menghabiskan waktu secara berkualitas bersama dengan orang-orang yang disayang atau orang-orang yang dicantai. 

Dalam hal ini akan sangat mengusahakan untuk membuat setiap momen bersama, terkadang ada beberapa orang yang tidak terlalu mementingkan apa kegiatannya, yang penting mereka bisa bersama dan bareng-bareng dengan orang-orang tersayang.

Contoh Quality Time

  • Menonton film bersama
  • Staycation bareng
  • Ngobrol di cafe sambil makan-makan
  • Shopping bersama keluarga di akhir pekan

BACA JUGA:Quality Time: Pengertian, Konsep, dan Manfaatnya dalam sebuah Hubungan dan Peningkatan Kualitas Hidup

Nah ternyata ada banyak ya bentuknya jika kita bicara tentang love language. Semoga dengan membaca artikel ini kamu akan memahami dirimu sendiri dan orang-orang yang kamu sayangi juga. Kemudian saling menghargai dan lebih menyayangi satu sama lain lagi nantinya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: