4 Sabun Cuci Muka untuk Meratakan Warna Kulit, Ampuh Mencerahkan Bikin Glowing Bebas Bintik Hitam
4 Sabun Cuci Muka untuk Meratakan Warna Kulit, Ampuh Mencerahkan Bikin Glowing Bebas Bintik Hitam-freepik.com-
Kamu bisa membuktikannya sejak pemakaian kali pertama. Kemampuannya ini terjadi berkat kandungan milk essence dan whitening ingredients yang ada di dalam produknya.
Bahan tersebut akan mengangkat kotoran penyebab kusam, mengurangi kilap di wajah, dan membuat kulit terasa halus.
Artinya, cocok buat kamu dengan tipe kulit berminyak. Tapi sabun cuci muka Pond's untuk mencerahkan wajah ini punya kandungan parfum di dalamnya.
Kalau kulitmu termasuk tipe sensitif, hati-hati dengan pemakaiannya ya. Dengan aroma yang relaxing, sabun cuci muka untuk meratakan warna kulit ini dibanderol dengan harga mulai Rp 37 ribuan.
2. SENKA Perfect White Clay
Kamu punya tipe kulit berminyak? Jenis kulit ini menghasilkan sebum berlebih yang akhirnya rawan kusam. Hal tersebut terjadi karena debu dan kotoran gampang menempel di wajah.
Nah, sabun cuci muka untuk meratakan warna kulit ini mengandung clay yang akan mengangkat kotoran di wajah sampai ke pori-pori. Kekuatan pencerahnya bahkan 5x lebih kuat agar kulit cerah merata.
Facial foam Senka ini tidak akan membuat kulit kering karena sabun mengandung double hyaluronic acid yang akan melembapkan. Teksturnya foamy, lembut saat dipakai.
BACA JUGA:4 Bedak Terbaik yang Mengandung SPF, Ampuh Memutihkan Sekaligus Mencegah Flek Hitam dan Kerutan
BACA JUGA:Inilah 4 Produk Olay Agar Awet Muda Tanpa Flek Hitam dan Kerutan, Bagus untuk Usia 40 Tahun Ke Atas
Perlu diketahui, sabun ini memiliki kandungan alkohol dan parfum yang kurang cocok untuk kulit sensitif. Kamu bisa membelinya dengan harga kisaran Rp 63 ribu.
3. Nivea Sparkling Bright Whitening Facial Foam
Pilihan sabun cuci muka untuk meratakan warna kulit yang lainnya adalah Nivea Sparkling Bright Whitening Facial Foam. Produknya sangat terjangkau, hanya kisaran Rp 30 ribuan saja.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: