Kulit Mulus Kembali! Ini Dia 6 Cara Menghilangkan Bekas Luka secara Alami
Cara Menghilangkan Bekas Luka Secara Alami--pexels.com
6. Gigitan serangga.
Cara Menghilangkan Bekas Luka Secara Alami
1. Madu dan Baking Soda
Membuat campuran madu dan baking soda adalah salah satu caranya. Madu mengandung zat bioaktif yang dapat memicu produksi jaringan kulit baru. Sedangkan baking soda berperan dalam mencerahkan bekas luka yang menghitam.
Untuk membuat campuran ini, kamu perlu mencampurkan 1 sdt baking soda dengan 1 sdt madu dan aduk hingga rata. Kemudian oleskan pada bekas luka yang ingin dihilangkan selama 3-5 menit.
Selanjutnya, kompres area bekas luka dengan handuk yang telah dicelupkan ke dalam air panas. Diamkan hingga handuk tidak lagi panas, lalu bilas.
Lakukan hal ini 2-3 kali sehari untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
2. Gel Lidah Buaya
Gel lidah buaya dikenal memiliki seribu manfaat, salah satunya sebagai penghilang koreng.
Kamu bisa menggunakan gel lidah buaya yang sudah dikemas di pasaran, atau yang masih segar langsung dari tanamannya.
3. Minyak Lavender dan Minyak Almond
Minyak lavender memiliki banyak kandungan yang berfungsi untuk merangsang pembentukan sel kulit baru. Dengan percepatan pembentukan sel, bekas luka akan lebih cepat memudar.
Kandungan yang ada di dalam minyak lavender antara lain anti-inflamasi, antimikroba, dan antijamur.
Cara menghilangkan bekas luka dengan minyak lavender dapat dilakukan dengan mencampurkan 2-3 tetes minyak lavender dengan 1 sdt minyak almond. Kemudian oleskan pada bekas luka.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: