Dibalik Kelebihan Mobil Honda Freed, Ternyata Memiliki Kekurangan Dibaliknya, Yakin Masih Tertarik?

Dibalik Kelebihan Mobil Honda Freed, Ternyata Memiliki Kekurangan Dibaliknya, Yakin Masih Tertarik?

Honda Freed--Instagram

RADARPEKALONGAN – Meskipun penjualan mobil Honda Freed di Tanah Air sudah resmi dihentikan sejak  beberapa tahun lalu, tepatnya tahun 2017, namun sampai tahun 2023 pun masih banyak yang mencarinya.

Banyaknya pecinta otomotif yang tertarik dengan mobil Honda Freed ini karena mobil satu ini menawarkan desain yang cukup mewah, dan memiliki kualitas produksi yang baik dank has.

Nah jika kamu tertarik untuk meminangnya, sepertinya kamu perlu tahu juga sebenarnya apa saja sih kelebihan dan kekurangan dari mobil MPV ini.

BACA JUGA:Toyota Yaris dan Honda Jazz Ketar-ketir, Suzuki Swift Terbaru akan Mulai di Pasarkan Tahun Ini!

Sebenarnya jika dilihat dari kelemahannya yang dimiliki oleh mobil ini, terbilang masih wajar tidak terlalu fatal, bahkan kelemahannya ini tidak menjadi masalah yang serius.

Yuk langsung saja, berikut kami paparkan kelebihan dan juga kekurangan yang dimiliki oleh mobil Honda Freed, agar menjadikanmu semakin mantap jika tertarik membelinya.

BACA JUGA:Wajib Punya, Inilah Mobil Keluarga Seharga Motor Vespa, Nyaman Banget!

Desain mewah

Mobil keluaran Honda ini sudah didukung dengan headlamp yang memiliki desain sipit, sehingga membuatnya lebih terlihat mewah.

Selain itu, dengan adanya tampilan grill depan yang terdiri dari tiga baris serta kolaborasi dua headlamp, membuatnya menjadi semakin mewah.

Spionnya pun sudah dilengkapi dengan lampu sein, kemudian pada bagian sampingnya terdapat aksen gelombang, dari ujung depan sampai ke ujung belakang.

BACA JUGA:Pantas Dimiliki, Inilah Mobil Diesel Murah Terbaik, Kamu Harus Punya di Rumah!

Irit dan ramah lingkungan

Salah satu alasan kenapa banyak konsumen tertarik dengan mobil ini adalah, Honda Freed ini memiliki konsumsi bahan bakar yang bisa diandalkan, karena irit.

Hal ini terbukti untuk pemakaian dalam kota saja, mobil ini memiliki konsumsi bahan bakar 12 km/ liternya, tentu saja ini cukup irit apalagi kapasitas mesinnya cukup besar.

Selain memiliki konsumsi bahan bakar irit, Honda Freed juga menawarkan efisiensi bahan bakar, hal ini karena adanya standard Euro 4 serta fitur ECO yang dimiliki oleh mobil ini.

BACA JUGA:Harga Mulai 70 Jutaan, Inilah Mobil Listrik Murah di Indonesia, Yakin Gak Tertarik?

Fitur keamanan lengkap

Untuk masalah fitur keamanan, sepertinya mobil MPV Honda ini sudah tidak perlu diragukan lagi, hal inilah yang menjadi salah satu keunggulan Honda Freed.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: