Catat! 10 Perlengkapan yang Wajib Dibawa Saat Solo Travelling, Wajib Masukin Ke Dalam List Barang Bawaanmu yaa

Catat! 10 Perlengkapan yang Wajib Dibawa Saat Solo Travelling, Wajib Masukin Ke Dalam List Barang Bawaanmu yaa

perlengkapan yang wajib dibawa -ilustrasi solo traveling-freepik

5. Uang tunai

Meskipun di masa sekarang semua sudah serba digital, termasuk sistem pembayaran, namun keberadaan uang tunai masih dibutuhkan. Untuk itu, uang tunai menjadi bagian dari perlengkapan yang wajib dibawa saat solo traveling.

Kamu bisa mempersiapkan sejumlah uang tunai sesuai dengan kebutuhan. Tetapi jangan sampai membawa uang tunai berlebih, karena sebenarnya kamu masih bisa menggunakan teknologi yang ada.

Seperti contohnya fitur QRIS LINE Bank. Jika kamu traveling ke luar negeri, maka sebisa mungkin dari jauh hari kamu sudah mempersiapkan uang yang akan dibawa, dan menukarkannya di tempat penukaran uang.

BACA JUGA:Kenapa Kamu Wajib Coba Solo Travelling? Berikut Alasannya Cara Liburan Seru yang Satu Ini

BACA JUGA:Liburan Hemat! 5 Daya Tarik Berkunjung ke Alun-Alun Bandung, Bisa Bermain di Rumput Sintetis yang Eksotis

Uang tunai sendiri biasanya digunakan untuk beberapa jenis pengeluaran umum, seperti makan, minum, membayar transportasi umum dan lain sebagainya.

6. Kotak P3K sederhana

Walaupun kamu sudah memastikan kondisi tubuhmu berada dalam keadaan baik dan sehat, namun tidak ada salahnya jika kamu membawa kotak P3K sederhana.

Sebab, kotak itu akan berguna apabila selama perjalanan wisata, kamu mengalami cedera, sakit atau terluka karena hal lainnya, yang membutuhkan pengobatan segera.

Isi dari kotak P3K sederhana pun bisa disesuaikan dengan kebutuhan, seperti misalnya betadine, kain kasa, kapas, plester, obat flu, alergi, sakit perut, demam dan lain sebagainya. Dengan adanya kotak P3K, solo traveling pun akan terasa lebih mudah.

Sehingga, kotak P3K sederhana ini bisa dikatakan menjadi bagian dari perlengkapan yang wajib dibawa saat solo traveling, karena akan membantumu ketika terjadi sesuatu yang tidak diinginkan.

BACA JUGA:Liburan Hemat! 5 Daya Tarik Berkunjung ke Alun-Alun Bandung, Bisa Bermain di Rumput Sintetis yang Eksotis

BACA JUGA:Liburan Hemat! 5 Daya Tarik Berkunjung ke Alun-Alun Bandung, Bisa Bermain di Rumput Sintetis yang Eksotis

7. Jaket bahan parasut

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: