Inilah Daftar 6 Multivitamin Terbaik untuk Lansia, Bikin Tubuh Selalu Sehat

Inilah Daftar 6 Multivitamin Terbaik untuk Lansia, Bikin Tubuh Selalu Sehat

Multivitamin Terbaik untuk Lansia--freepik.com/lifestylememory

RADARPEKALONGAN - Multivitamin terbaik untuk lansia penting bagi orang yang mungkin tidak dapat vitamin dan mineral dari makanan sehari-hari.

Oleh karena itu, multivitamin dapat diberikan kepada orang yang sedang sakit, kurang gizi, dan lain-lain.

Multivitamin biasanya mengandung berbagai macam vitamin dan mineral dengan dosis yang berbeda-beda.

Kandungan dalam multivitamin dapat berupa vitamin C untuk menjaga daya tahan tubuh, vitamin B kompleks untuk menjaga kesehatan otot dan saraf, atau kalsium untuk mencegah pengeroposan tulang.

Ada berbagai macam multivitamin yang tersedia di apotek. Meskipun multivitamin dapat dibeli bebas, kamu harus berkonsultasi dengan dokter sebelum mengonsumsinya.

BACA JUGA:Pekerja Kantoran Wajib Tahu! Inilah Vitamin untuk Badan Lemas dan Mudah Mengantuk

Multivitamin Terbaik untuk Lansia

Berikut adalah beberapa multivitamin yang umum direkomendasikan:

Enervon Active Tablet

Enervon Active mengandung vitamin C, vitamin B kompleks, dan zinc. Suplemen ini dapat membantu menjaga daya tahan tubuh dan membantu kamu agar tidak mudah lelah. Oleh karena itu, multivitamin ini cocok untuk kamu yang sangat aktif dan sibuk.

Enervon Active dapat dikonsumsi oleh orang dewasa sebanyak 1 tablet per hari.

Selkom C Tablet

Selkom C mengandung vitamin C dan vitamin B kompleks yang dapat menjaga daya tahan tubuh dan mendukung metabolisme tubuh. Vitamin B kompleks mampu merubah makanan jadi energi dan membentuk sel darah merah.

Selkom C sebaiknya diminum 1 kapsul per hari setelah makan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: