Amazing! Inilah Doa Pembuka 12 Pintu Rezeki yang Bisa Kamu Amalkan Saat Sholat

Amazing! Inilah Doa Pembuka 12 Pintu Rezeki yang Bisa Kamu Amalkan Saat Sholat

Ilustrasi seseorang berikhtiar mendapatkan rezeki -Tangkap layar -Freepik.com

RADARPEKALONGAN - Rezeki adalah suatu hal yang telah ditentukan oleh Allah SWT. Akan tetapi, sebagai makhluk manusia kita tetap memiliki tanggung jawab untuk mencari rezeki sebagai bentuk usaha kita. Di samping itu, kita disarankan untuk senantiasa melakukan doa kepada Allah SWT termasuk saat memohon rezeki.

Saat berdoa untuk meminta rezeki, perlu kita sertakan doa agar kita diberikan rezeki yang baik dan halal. Bukan hanya berupa uang, tetapi rezeki juga bisa berwujud hal-hal lain yang sering kali terlewatkan oleh kita.

Allah SWT telah mengatur setidaknya 12 pintu untuk mendapatkan rezeki bagi setiap hamba-Nya. Mari kita perhatikan doa pembuka 12 pintu rezeki lengkap dengan penjelasannya di bawah ini.

BACA JUGA:Ikuti Sunnah, Inilah Doa di Waktu Pagi yang Seringkali Dipanjatkan Nabi Muhammad SAW

Doa Pembuka 12 Pintu Rezeki

Kaamu bisa mengamalkan doa pembuka 12 pintu rezeki setelah menjalankan sholat. Waktu yang sangat baik untuk melaksanakan doa ini adalah setelah kita selesai sholat tahajud pada saat sepertiga malam terakhir.

Inilah doa pembuka 12 pintu rezeki yang bisa kamu amalkan berikut ini.

Doa Pembuka Rezeki 1

أَصْبَحْنَا وَأَصْبَحَ الْمُلْكُ لِلَّهِ، وَالْحَمْدُ لِلَّهِ، لاَ إِلَـهَ إِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ، لَهُ الْمُلْكُ وَلَهُ الْحَمْدُ وَهُوَ عَلَى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيْرُ. رَبِّ أَسْأَلُكَ خَيْرَ مَا فِيْ هَذَا الْيَوْمِ وَخَيْرَ مَا بَعْدَهُ، وَأَعُوْذُ بِكَ مِنْ شَرِّ مَا فِيْ هَذَا الْيَوْمِ وَشَرِّ مَا بَعْدَهُ، رَبِّ أَعُوْذُ بِكَ مِنَ الْكَسَلِ وَسُوْءِ الْكِبَرِ، رَبِّ أَعُوْذُ بِكَ مِنْ عَذَابٍ فِي النَّارِ وَعَذَابٍ فِي الْقَبْرِ

 

Arab-latin:

Ash-bahnaa wa ash-bahal mulku lillah walhamdulillah, laa ilaha illallah wahdahu laa syarika lah, lahul mulku walahul hamdu wa huwa 'ala kulli syai-in qodir. Robbi as-aluka khoiro maa fii hadzal yaum wa khoiro maa ba'dahu, wa a'udzu bika min syarri maa fii hadzal yaum wa syarri maa ba'dahu. Robbi a'udzu bika minal kasali wa su-il kibar. Robbi a'udzu bika min 'adzabin fin naari wa 'adzabin fil qobri.

 

Artinya: "Kami telah memasuki waktu pagi dan kerajaan hanya milik Allah, segala puji bagi Allah.. Tidak ada Tuhan selain Allah yang pantas untuk disembah, tidak ada yang bisa disamakan dengan-Nya. Milik Allah kerajaan dan bagi-Nya pujian. Dia-lah Yang Mahakuasa atas segala sesuatu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: