Wajib Tahu! Inilah 5 Jenis Makanan Sehat untuk Merawat dan Menjaga Kesehatan Tubuh

Wajib Tahu! Inilah 5 Jenis Makanan Sehat untuk Merawat dan Menjaga Kesehatan Tubuh

jenis makanan sehat untuk merawat dan menjaga kesehatan tubuh-ilustrasi ikan salmon-freepik.com

Selain protein, telur juga mengandung Vitamin A, zincm dan antioksidan berupa lutein dan zeaxanthin yang mana sangat bermanfaat bagi kesehatan mata.

Lutein dan zeaxanthin ini biasanya akan terkumpul pada retina mata kita dan berperan untuk melindunginya dari kerusakan akibat sinar matahari.

Bahkan beberapa penelitian juga menyatakan bahwa keberadaan antioksidan lutein dan zeaxanthin ini dinilai mampu membantu untuk mengurangi risiko penyakit katarak dan degenerasi makula.

BACA JUGA:Ingin Memiliki Tubuh Sehat dan Kuat? Inilah 6 Jenis Makanan untuk Mencegah Osteoporosis yang Wajib Diketahui

BACA JUGA:Apa Makanan Enak Pasti Sehat? Inilah 6 Jenis Makanan yang Dpat Menurunkan Kekuatan Tulang, Hati-Hati Ya

Itulah 5 jenis makanan yang dapat membantu merawat dan menjaga kesehatan tubuh kalian dari rambut hingga kaki.Pola hidup sehat ini bisa kalian mulai sedini mungkin.

Selain itu, bagi kalian yang menyukai makanan cepat saji atau junk food, sebaiknya kalian kurangi pola makan tidak sehat tersebut. 

Sebab, pola makan tidak sehat ini tak hanya dapat menganggu metabolisme, tetapi juga dapat menambahberat badan serta merusak organ tubuh. 

Sehingga menimbulkan permasalahan kesehatan dari ujung rambut sampai ujung kaki. (*(

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: