Wajib Tahu dan Coba, Begini Cara Menurunkan Berat Badan ala dr. Zaidul Akbar yang Bisa Diterapkan Sehari-hari

Wajib Tahu dan Coba, Begini Cara Menurunkan Berat Badan ala dr. Zaidul Akbar yang Bisa Diterapkan Sehari-hari

Cara Menurunkan Berat Badan ala dr. Zaidul Akbar --Youtube.com/dr. Zaidul Akbar Official

RADARPEKALONGAN - Ada beberapa cara menurunkan berat badan ala dr. Zaidul Akbar yang ampuh menurunkan berat badan. Apa sajakah tips tersebut?

Berikut ini akan dibahas secara gamblang mengenai tips diet ala dr. Zaidul Akbar.

Diet merupakan salah satu hal yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan dan memiliki tubuh yang ideal.

Banyak cara yang sebenarnya bisa dilakukan untuk diet, mulai dari yang instan dengan obat-obatan atau dengan proses yang panjang namun menyehatkan.

Berbagai jenis dan metode diet juga banyak beredar di berbagai artikel. Namun, metode apakah yang paling baik untuk diet?

Untuk menjalankan diet, sebenarnya kamu bisa menggunakan berbagai metode. Namun, harus disesuaikan dengan kondisi tubuh masing-masing individu. 

BACA JUGA:Inilah Cara Diet OCD Seminggu yang Bisa Turunkan Berat Badan Hingga 10 Kg, Yuk Baca Dulu Artikel Ini

BACA JUGA:Begini Cara Menurunkan Berat Badan dengan Feng Shui, Kamu Bisa! Lakukan dengan Cara Ini

Untuk mendapatkan hasil yang sesuai dengan target, maka ada cara menurunkan berat badan ala dr Zaidul Akbar yang bisa dicoba.

Tips diet ini diyakini ampuh menurunkan berat badan secara efektif. Berikut beberapa tipsnya:

1. Hindari Mengonsumsi Makanan Bertepung

Untuk dapat menurunkan berat badan secara efektif, hindari mengonsumsi makanan bertepung. Hal ini dikarenakan makanan bertepung mengandung karbohidrat dan kalori yang tinggi.

Di sisi lain, mengonsumsi makanan bertepung rendah serat dan protein. Sehingga tidak baik dikonsumsi saat sedang diet.

Makanan bertepung biasanya menjadi bahan dasar mie instan, roti, kerupuk, atau bahan lainnya. Oleh karena itu, mengonsumsi makanan olahan dari bahan dasar tersebut juga dihindari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: