Ini Dia, Bacaan Doa Nabi Yunus Paling Mustajab Bisa Mengabulkan Hajat Rezeki

Ini Dia, Bacaan Doa Nabi Yunus Paling Mustajab Bisa Mengabulkan Hajat Rezeki

bacaan doa nabi Yunus paling mustajab-youtube-religiOne

Adapun bacaan  doa nabi Yunus yang dapat kalian amalkan setiap hari agar senantiasa terbebas dari perasaan khawatir, terutama terkait rezeki.

لَّآ إِلَٰهَ إِلَّآ أَنتَ سُبْحَٰنَكَ إِنِّى كُنتُ مِنَ ٱلظَّٰلِمِينَ

Artinya: “Tidak ada tuhan selain Engkau, Maha Suci Engkau. Sungguh, aku termasuk orang-orang yang zalim.” (Q.S Al-Anbiya’ ayat 87).

2. Keistimewaan Doa Nabi Yunus

Dibaca Rasulullah Saat Bersedih

Dalam penjelasan yang diriwayatkan oleh Imam Muslim dan Imam Bukhari dari Ibnu Abas RA, Bahwasannya Nabi Muhammad pernah melantunkan doa nabi Yunus disaat beliau sedang bersedih.

Doa itu dinamakan doa Al Kurb yang mempunyai makna doa kesedihan dan kesusahan. Lalu, berdasarkan penjelasan Imam Thabrani, “Sejumlah ulama salafus shalih biasa mengamalkannya serta menamakan Al Kurb yang artinya doa kesedihan dan kesudahan pula.”

Dikabulkan Hajat

Bukan mustahil bagi kalian yang mau mengamalkan doa nabi yunus agar dikabulkan hajat dan dilancarkan rezeki.

Mulai sekarang, lantunkan doa nabi Yunus setiap hari supaya hajat kalian yang belum dikabulkan dan segera diwujudkan oleh Allah SWT.

Baca juga: Seketika Terkabul! 3 Doa Sederhana Saat Dirundung Kesulitan Keuangan Penarik Rezeki Paling Mustajab

Menghilangkan Kesedihan

Bacaan doa nabi Yunus paling mustajab ini ternyata dapat menghilangkan rasa sedih yang sedang kamu alami saat ini.

Di dalam kitab Al Fawaakihud Dawaani, Syekh Salim An Nafarowi menerangkan, bagi siapa yang mau mengamalkan doa nabi Yunus maka orang tersebut akan aman dari kesulitan maupun kesusahan hidup.

اللَّهُ رَبَيْ لَا شَرِيكَ لَهُ كَشَفَ اللَّهُ ذَلِكَ عَنْهُ

Artinya: “Allah Tuhanku, tidak ada sekutu bagi-Nya, Dialah yang dapat melenyapkan segala kesedihan.”

Demikian ulasan mengenai bacaan doa nabi Yunus paling mustajab yang  perlu kalian amalkan setiap hari. Semoga bermanfaat dan segera dikabulkan hajat yang kalian inginkan selama ini. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: