Kalian Mau Tahu? 4 Perkara yang Bisa Menjadi Penghalang Masuk Surga dan Seret Rezeki

Kalian Mau Tahu? 4 Perkara yang Bisa Menjadi Penghalang Masuk Surga dan Seret Rezeki

perkara yang bisa menjadi penghalang masuk surga-youtube-Tadabbur Ilmi

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Ada beberapa perkara yang bisa menjadi penghalang masuk surga dan seretnya rezeki, kalian jangan pernah melakukan hal ini.

Perkara-perkara ini ternyata ada kaitannya juga dengan sesama manusia. Surga merupakan tempat impian umat manusia  setelah manusia dimatikan oleh Allah SWT. di muka bumi.

Dalam Al-Qur’an, gambaran surgapun telah perlihatkan. Didalamnya adalah tempat yang indah, kekal, dan banyak kenikmatan yang tak ada di kehidupan bumi.

BACA JUGA:Ini Doa Agar Rezeki Lancar dan Dimudahkan Urusannya yang Pernah Dipanjatkan Nabi Musa Saat Dilanda Kesulitan

BACA JUGA:KH Kholil Bangkalan Mengungkapkan Ijazah Bacaan Sholawat Jibril Penarik Rezeki, Mau Tahu?

Pastinya, kalian akan diperlakukan bak raja dalam istana. Apapun yang kalian minta akan dituruti dan dikabulkan.

Apakah kalian setelah menjalani kehidupan di bumi tak mau  menjalani kehidupan di surga? Dapat dipastikan surga adalah tempat impian masa yang akan datang.

Terus, bagaimana cara kita masuk surganya Allah SWT? ya, salah satunya dengan menghindari perkara yang bisa menjadi penghalang masuk surga. Untuk lebih jelasnya, kalian bisa simak pembahasan berikut ini.  

Perkara yang Bisa Menjadi Penghalang Masuk Surga

Allah SWT. berfirman dalam surat Luqman ayat  8-9, bahwasannya dijelaskan surga itu merupakan tempat yang penuh kenikmatan.

اِنَّ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ لَهُمْ جَنّٰتُ النَّعِيْمِۙ . خٰلِدِيْنَ فِيْهَاۗ وَعْدَ اللّٰهِ حَقًّاۗ وَهُوَ الْعَزِيْزُ الْحَكِيْمُ

Artinya: “Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan, baginya surga-surga yang penuh kenikmatan. Mereka kekal di dalamnya sebagai janji Allah yang benar. Dia Mahaperkasa lagi Mahabijaksana.” (Q.S.  Luqman ayat 8-9).

BACA JUGA:Sangat Disukai Allah SWT, 3 Dzikir Pendek yang Memiliki Keutamaan di Luar Nalar, Rezeki Bisa Kalian Genggam

Ketika kalian menjalani  hidup, semestinya tidak semua perkara boleh kalian lakukan.  Termasuk, perkara yang bisa menjadi penghalang masuk surga. Berikut, perkara yang seharusnya tidak boleh kalian lakukan.

1. Sombong

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: