Lansia Wajib Tahu! Daftar Makanan yang Harus Dihindari Penderita Sakit Punggung

Lansia Wajib Tahu! Daftar Makanan yang Harus Dihindari Penderita Sakit Punggung

Makanan yang Harus Dihindari Penderita Sakit Punggung--freepik.com/gpointstudio

2. Produk biji-bijian olahan

Produk biji-bijian olahan adalah biji-bijian yang diolah, misalnya cangkangnya dibuang. Contoh produk biji-bijian olahan adalah nasi putih, tepung terigu, roti tawar, kue kering, dan lainnya.

Produk biji-bijian olahan bisa memicu lonjakan insulin dalam tubuh, yang dapat menyebabkan peradangan.

Bagi kamu yang mengalami sakit punggung, ada baiknya mengonsumsi makanan whole grain, yaitu (biji utuh) yang bisa dikonsumsi di semua bagian.

Contohnya termasuk gandum, beras, sorgum, quinoa, dan popcorn. Biji-bijian utuh adalah makanan sehat karena kaya akan nutrisi penting seperti serat, vitamin B, antioksidan, zat besi, tembaga, kalium, selenium, dan magnesium.

3. Daging merah

Daging merupakan sumber protein yang disukai banyak orang. Namun, dengan sakit pinggang, produk ini harus dihindari. Jenis daging yang dimaksud adalah daging merah seperti daging sapi, kerbau, domba, kambing, babi dan daging kuda.

Alasan mengapa jenis daging ini harus dihindari adalah karena mengandung zat asam neuramat N-glikolat. Zat-zat ini dapat berkontribusi pada peradangan dalam tubuh.

4. Produk berbasis bahan kimia

Dan makanan yang harus dihindari penderita sakit punggung terakhir adalah produk dengan kandungan kimia.

Bahan kimia yang dimaksud antara lain natrium glutamat, pewarna buatan, natrium nitrat (sosis), sirup fruktosa, natrium benzoat (minuman berkarbonasi, salad mayonaise), perasa buatan dan lain-lain.

Produk berbahan dasar bahan kimia, demikian sebutannya, dapat menyebabkan peradangan dan semakin memperburuk nyeri punggung yang kamu alami.

BACA JUGA:Auto Cuan, Ini Dia 25 Arti Kedutan di Bagian Punggung, Dada dan Perut

BACA JUGA:Terbukti Ampuh! Ini 4 Obat Jerawat Punggung di Apotik Terdekat, Dijamin Kulit Kembali Halus dalam Sehari

Untuk menghindari sakit punggung dini, kamu harus meningkatkan asupan nutrisi ramah tulang seperti kalsium.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: