Mau Tahu Resep Olahan Pisang Kepok dengan Cara Digoreng itu Apa Saja? Kamu Bisa Cek Disini 3 Resepnya

Mau Tahu Resep Olahan Pisang Kepok dengan Cara Digoreng itu Apa Saja? Kamu Bisa Cek Disini 3 Resepnya

Resep Olahan Pisang Kepok dengan Cara Digoreng-youtube-youtube

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Nah ini dia resep olahan pisang kepok dengan cara digoreng yang akan penulis berikan dan kamu akan terkejut karena caranya sangat mudah.

Pisang kepok merupakan salah satu pisang yang bisa dijadikan berbagai macam olahan lezat karena rasanya yang sangat manis dan enak.

Banyak sekali kreasi yang bisa kamu buat dengan bahan dasar buah pisang kepok dan caranya sangat simpel serta bahannya mudah ditemui.

Berbagai olahan kreasi dari buah pisang kepok ini bisa kamu buat dengan cara digoreng dan hanya memerlukan alat penggorengan seperti wajan.

Maka dari itu kita akan membagikan kepada para bunda, tentang berbagai resep olahan pisang kepok dengan cara digoreng dalam artikel ini.

Berikut ini adalah berbagai resep olahan pisang kepok dengan cara digoreng yang bisa kamu buat dan kreasikan sendiri dirumah.

BACA JUGA:Apa Saja Ya Resep Olahan Pisang Ambon yang Trend di Tahun 2024? Berikut ini Resepnya

BACA JUGA:Inilah 2 Olahan Pisang Kepok Matang yang Enak, Kamu Mau Tahu?

Resep Olahan Pisang Kepok dengan Cara Digoreng

1. Pastel Pisang Cokelat

Bahan kulit untuk resep olahan pisang kepok dengan cara digoreng ini adalah,

  • 1 sdm maizena
  • 250 g terigu
  • 1/2 sdt gula
  • 3/4 sdt garam
  • 50 g butter
  • 1 sachet vanili
  • 1 sdm minyak goreng
  • 110 ml air

Bahan isiannya adalah,

  • 14 pisang kepok
  • 3 sdm margarin
  • selai cokelat

Resep olahan pisang kepok dengan cara digoreng ini adalah, campur terigu, gula, garam, dan vanili. Tambah margarin lalu tuang air dan minyak, uleni adonan hingga tidak lengket.

Bagi adonan menjadi beberapa bagian, ratakan lalu isi dengan bahan isian, cetak sesuai selera, lalu panaskan minyak di wajan dan goreng adonannya, angkat dan siap disajikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: