Desain Samsung A22 Tawarkan Body Tipis dengan Kesan Premium, Nyaman Digenggaman!

Desain Samsung A22 Tawarkan Body Tipis dengan Kesan Premium, Nyaman Digenggaman!

Samsung A22 hadir dengan desain tipis yang nyaman digenggaman -Samsung-

Selanjutnya, pada sektor performa fotografi dan videografinya, kamera yang dibawa smartphone satu ini juga tidak diragukan lagi performanya.

Samsung A22 memiliki kamera belakang beresolusi 48 MP dengan OIS sebagai sensor utama, kamera ultrawide 8 MP, kamera makro 2 MP, dan kamera depth 2 MP. Kamera ini dapat menghasilkan foto dan video dengan kualitas yang bagus di berbagai kondisi pencahayaan.

Smartphone kelas mid-range dari Samsung ini juga memiliki kamera depan beresolusi 13 MP yang dapat digunakan untuk selfie dan video call dengan kualitas yang cukup baik.

Terakhir, untuk soal baterinya sendiri, Samsung A22 memiliki kapasitas 5000mAh yang tahan lama. Menariknya, baterai smartphone ini dapat bertahan hingga dua hari penggunaan dengan sekali pengisian daya. Smartphone ini juga mendukung pengisian daya cepat 15W.

BACA JUGA:Cari Kulkas 2 Pintu Murah Terbaik? Pilih Kulkas Samsung Seri Ini Saja, Terjamin Kualitasnya!

BACA JUGA:Desain Samsung Galaxy A05s Tampil Menawan dan Bikin Nyaman, Cocok Jadi Smartphone Andalan!

Nah, itulah dia informasi terkait desain Samsung A22 tawarkan body tipis dengan kesan premium sehingga membuatnya nyaman digenggaman.

Dengan desain dan spesifikasinya yang cukup menarik inin, tentu saja smartphone Samsung satu ini bisa menjadi salah satu opsi menarik bagi kamu yang mencari ponsel baru di tahun ini. Semoga informasi ini bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: