Trik Psikologi untuk Membaca Kepribadian Seseorang dari Chat, Kamu Tipe yang Mana Nih?

Trik Psikologi untuk Membaca Kepribadian Seseorang dari Chat, Kamu Tipe yang Mana Nih?

trik psikologi untuk membaca kepribadian seseorang dari chat-freepik.com-freepik.com

Selain itu, orang dengan tipe yang satu ini adalah tipe orang yang memiliki target dan melalui terget tersebut, mereka harus berusaha untuk meraihnya. 

5. Sering menggunakan emoji 

Selanjutnya, orang yang sering menggunakan emoji atau menambahkan emoji adalah tipe orang yang ekspresif. 

Mereka suka untuk mengekspresikan perasaan mereka, sehingga orang lain lebih mudah memahami maksud dari chat yang dia kirim, dan menghindari kesalahpahaman. 

BACA JUGA:Psikologi Praktis: 4 Cara Membaca Watak Seseorang dari Sudut Mata dan Bibir Menurut dr Aisah Dahlan

BACA JUGA:5 Tanda Kamu Memiliki Pesona Kecantikan yang Kuat, Meski Diam Bikin Banyak Pria Jatuh Cinta

6. Membalas pesan lama

Kepribadian seseorang dari cara membalas chat yang lama ini juga bisa juga menandakan bahwa seseorang memiliki tanggung jawab. 

Namun ada juga tipe orang yang merasa panik dan tidak siap untuk membaca pesan ini, sehingga membalasnya pun butuh waktu lama. 

Selain itu juga, beberapa orang yang membalas pesan dengan jeda waktu yang cukup lama, hal ini karena orang tersebut adalah tipe orang yang fokus. 

Artinya, mereka sengaja menjawab pesan, hanya untuk menunggu wkatu yang lenggan, sehingga komunikasi dia dengan orang lain akan menjadi lebih efektif , daripada tidak fokus dan membalas seadanya saja. 

Jadi begitulah kira-kira trik psikologi untuk membaca karakter seseorang dari chat yang biasa dia kirim. 

Namun hal ini tidak bisa disimpulkan sepenuhnya, karena bisa saja kebiasaan ini berbeda, tergantung bagaimana keadaan seseorang saat sedang menerima pesan atau chat dari orang lain. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: