Bisa Merusak Ginjal, Inilah Daftar Makanan Tinggi Natrium yang Perlu Dihindari Lansia 60 Tahun

Bisa Merusak Ginjal, Inilah Daftar Makanan Tinggi Natrium yang Perlu Dihindari Lansia 60 Tahun

Daftar Makanan Tinggi Natrium --Freepik.com

BACA JUGA:3 Penyebab Penyakit Jantung Koroner pada Lansia 60 Tahun ke Atas yang Wajib Diketahui! Yuk Cegah dari Sekarang

BACA JUGA:6 Manfaat Susu Kedelai untuk Kesehatan, Bisa Menurunkan Berat Badan dan Meningkatkan Kesehatan Jantung

Rata-rata jika diukur, makanan kaleng itu mengandung natrium sebanyak 200 sampai 700 mg per porsinya. 

Perlu diketahui sayur kalengan mengandung natrium sebanyak 350 sampai 500 mg natrium. Demikian juga buah-buahan dalam kemasan kaleng.

3. Makanan Kemasan Cemilan

Cemilan kripik merupakan salah satu daftar makanan tinggi natrium. Diantaranya kripik ketela, kripik kentang, kacang asin dan sebagainya.

Rata-rata makanan tersebut mengandung natrium 250 sampai 400 mg. Tentu saja jumlah itu termasuk tinggi. 

Lansia harus membatasi konsumsi makanan kemasan cemilan. Agar fungsi organ ginjal tetap bagus terutama dalam menyaring darah.

4. Makanan Kemasan Sayur Kaleng

Perlu diketahui sayur kaleng termasuk dalam daftar makanan tinggi natrium. Walaupun makanan tersebut adalah sayur, tapi sudah diawetkan.

Pengawetan sayur ini biasanya dibantu dengan garam. Sehingga membuat kadar natrium yang terkandung di dalamnya termasuk tinggi. 

5. Jus Kemasan Langsung Minum

Minuman jus kemasan langsung minum juga biasanya mengandung pengawet. Tentunya ada kandungan garam di dalamnya. 

Maka lebih baik lansia memilih minuman jus dari buah asli. Hal ini karena kandungan natriumnya rendah bahkan tidak ada.

BACA JUGA:Miliki Kandungan Kalsium untuk Tumbuh Kembang Anak, Inilah 6 Manfaat Mengonsumsi Brokoli untuk Anak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: