Inilah 4 Ciri Ciri dan Gejala Umum Kencing Manis yang Bisa Dikenali Sejak Dini, Wajib Diwaspadai!

ciri ciri dan gejala umum kencing manis-ilustrasi ciri ciri dan gejala umum kencing manis-youtube.com
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Penting bagi kalian untuk mengetahui ciri ciri dan gejala umum kencing manis yang bisa dikenali sejak dini agar nantinya kalian bisa langsung segera mengobatinya.
Sebab, saat ini banyak orang yang terlambat mengetahui bahwa dirinya terkena kencing manis. Padahal semakin cepat kita mendeteksi gejala dan ciri ciri penyakit ini, maka semakin besar pula peluang kita untuk terhindar dari komplikasi diabetes yang berbahaya.
Sebaliknya, jika kita terlambat mengetahui bahwa penyakit tersebut telah menyerang tubuh kita, akan datang beberapa penyakit mulai dari hipertensi, ginjal, hingga jantung.
Sebab, jika kencing manis atau diabetes melitus ini didiamkan terlalu lama dapat menyebabkan naiknya kadar kreatinin yang dapat menganggu fungsi kerja ginjal.
Fungsi kerja ginjal yang terganggu ini dapat menyebabkan permasalahan dalam tubuh. Karena, salah satu fungsi ginjal sendiri memompa atau menyaring racun agar bisa segera keluar dari tubuh.
Jika ginjal rusak, maka memungkinkan semua organ tubuh dapat terkontaminasi zat limbah yang mana dapat menyebabkan beberapa penyakit seperti di atas.
Lantas, apa saja ciri ciri dan gejala umum kencing manis tersebut? Di bawah ini informasinya untuk kalian semua
1. Sering Buang Air Kecil
Ciri ciri dan gejala umum kencing manis yang pertama adalah sering buang air kecil. Dalam dunia kesehatan, ciri ciri kecing manis ini disebut dengan poliuria.
BACA JUGA:Berikut Ini 7 Sumber Makanan Sehat Lansia yang Mudah Dikonsumsi, Untuk Jaga Kesehatannya Hingga Tua
BACA JUGA:10 Manfaat Buah Rambutan untuk Ibu Hamil dan Menyusui, Mencegah Anemia hingga Rambut Rontok
Gejala ini akan semakin kuat jika kalian sering buang air kecil d malam hari, bahkan hingga membuat kalian sulit untuk tidur malam hari karena terlalu sering terbangun tengah malam untuk ke toilet.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: