Cocok untuk Mudik Lebaran Inilah Motor Bebek Yamaha Murah dengan Bahan Bakar Irit, Gak Bikin Isi Kantong Jebol
Motor Bebek Yamaha Murah dengan Bahan Bakar Irit--Instagram/yamaha_idaman_karawang
Sesuai dengan namanya, motor ini dibekali dengan mesin berkapasitas 150 cc berpendingin cairan 4 langkah SOHC dan 4 klep.
Mesin berkapasitas 150 cc ini, mampu menghasilkan tenaga sebesar 11,3 kW pada putaran mesin 8.500 rpm, dengan torsi puncaknya mencapai 13,8 Nm pada putaran mesin 7.000 rpm.
Selain itu, ada juga beberapa fitur canggih yang disematkan pada motor ini, salah satunya yang cukup menarik perhatian adalah digital speedometer.
Dimana digital speedometer ini, akan memudahkan pengendaranya untuk memantau kondisi kendaraan dengan lebih jelas, selain itu tampilannya pun cukup modern dan stylish.
Itulah beberapa rekomendasi motor bebek Yamaha murah dengan bahan bakar irit, bagaimana apakah kamu tertarik dengan salah satunya? sesuaikan budget dan juga kebutuhanmu ya guys.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: