3 Cara Memutihkan Wajah Kusam dan Kering Dengan Bahan Dapur, Kulit Lembap Kencang Bebas Noda Pakai 1 Bahan

3 Cara Memutihkan Wajah Kusam dan Kering Dengan Bahan Dapur, Kulit Lembap Kencang Bebas Noda Pakai 1 Bahan

3 Cara Memutihkan Wajah Kusam dan Kering Dengan Bahan Dapur, Kulit Lembap Kencang Bebas Noda Pakai 1 Bahan-Youtube / Ranisusan Channel-

3. Madu

Cara memutihkan wajah kusam dan kering dengan bahan dapur yang selanjutnya adalah dengan menggunakan madu.

Adanya kandungan anti oksidan, anti radang, antseptik dan pemutih kulit menggunakan madu menjadikan manfaat madu untuk kulit yakni mampu mengatasi masalah kulit yang kusam.

BACA JUGA:3 Cara Memutihkan Gigi Kuning dan Berkerak Dalam 1 Malam, Pakai Bahan Dapur Gigi Putih Bebas Bau Mulut

BACA JUGA:4 Model Rambut Pendek untuk Wajah Bulat dan Rambut Tipis, Tips Tampil Cantik Awet Muda di Tahun 2024 

Cara memutihkan wajah kusam dan kering dengan bahan dapur satu ini adalah:

- Kamu bisa mencampurkan satu sendok makan air lemon dan satu sendok makan madu setelah itu kamu bisa mengoleskan secara lembut ke kulit wajah.

- Kamu bisa mendiamkannya slama kurang lebih 10 menit lalu cuci bersih dengan air

- Tak hanya mampu memutihkan wajah saja, ramuan ini juga mampu menghilangkan bulu yang ada pada kulit wajah.

- Setelah itu kamu bisa mencampurkan satu kuning telur dengan dua sendok makan madu dan tiga sendok makan oatmeal hingga menjadi adonan pasta yang kental

- Setelah itu kamu bisa mengoleskan dengan Gerakan yang mengarah ke atas pada kulit wajah, cuci setelah 20 menit.

- Kamu bisa melakukan cara memutihkan wajah kusam dan kering dengan bahan dapur ini sebanyak 2 kali dalam seminggu.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: