Bisa Bikin Awet Muda, Inilah 8 Manfaat Kurma untuk Kecantikan Kulit dan Wajah Selama Ramadhan
manfaat kurma untuk kecantikan kulit dan wajah-freepik.com-freepik.com
6. Memperbaiki tekstur kulit
Jika tadi membuat kulit menjadi lebih elastis, selanjutnya kurma juga dapat membantu memperbaiki tektur kulit, supaya menjadi lebih halus dan rata.
Biasanya kulit yang tidak halus ini dikarenakan adanya bruntusan dan lain sebagainya. Karena kurma ini mengandung vitamin B, maka kandungan inilah yang akan membantu memperbaiki tekstur kulit kamu.
7. Mengatasi kulit yang sensitif
Manfaat kurma untuk kecantikan kulit dan wajah yang selanjutnya adalah untuk mengatasi masalah kulit yang sensitif.
Manfaat ini diperoleh karena adanya kandungan protein dan Vitamin B6, yang memang cukup ampuh untuk mengatasi permasalahan yang satu ini.
BACA JUGA:4 Skincare untuk Kulit Sensitif dan Kusam di Indomaret, Rahasia Wajah Mulus Tanpa Iritasi
BACA JUGA:3 Moisturizer untuk Kulit Glowing Dalam Sekali Pakai, BPOM dan Aman untuk Kulit Sensitif
Adapun untuk kamu yang ingin mendapatkan manfaatnya secara langsung untuk kulit yang sensitif, selain mengkonsumsinya, disarankan juga untuk buah kurma ini dijadikan sebagai masker.
Bagaimana cara membuatnya? Berikut caranya:
- Bahan: kurma dan yoghurt
- Cara membuat: Haluskan buah kurma, campurkan dengan yoghurt, lalu ratakan pada kulit wajah, dan diamkan selama 10 menit sebelum dibilas dengan air bersih.
8. Meredakan jerawat
Manfaat kurma untuk kecantikan kulit dan wajah selama Ramadhan yang terakhir adalah, untuk mengatasi masalah jerawat pada wajah.
Jerawat biasanya disebabkan oleh adanya peradangan atau infeksi pada wajah akibat munculnya minyak atau sebum yang berlebih pada kulit.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: