Jangan Salah Beli, Inilah Kelebihan dan Kekurangan Pemakaian Ban Tubeless Dibanding Ban Biasa
Jangan Salah Beli, Inilah Kelebihan dan Kekurangan Pemakaian Ban Tubeless Dibanding Ban Biasa-Youtube.com/cara cepat-
BACA JUGA:Cara Meracik Pemutih Badan dengan Susu Beruang, Tubuh Putih Permanen Bebas Belang 1 Kali Pakai
2. Biaya Perbaikan yang Lebih Mahal
Kelemahan kedua pemakaian ban tubeless adalah biaya perbaikan yang lebih mahal. Apabila terjadi kebocoran atau kerusakan pada ban tubeless, biaya perbaikan cenderung lebih mahal jika dibandingkan dengan ban biasa.
Proses penambalan pada ban tubeless pun melibatkan penggunaan tambalan yang lebih baik dan lebih rumit. Selain itu, ban tubeless juga punya beban khusus dan motif pada permukaannya yang menjadikan proses perbaikan menjadi lebih sulit.
3. Rentan Terhadap Bocor
Kelemahan terakhir pemakaian ban tubeless adalah rentan terhadap bocor. Meskipun ban tubeless punya kemampuan mereduksi risiko pecah ban secara tiba-tiba, namun apabila mengalami kebocoran, ban tubeless juga punya kelemahan.
Proses penambalan ban tubeless juga berbeda dengan proses penambalan ban biasa, yang menjadikan pengguna harus mencari tukang tambal ban tubeless terdekat.
Nah, itulah kelebihan dan kekurangan ban tubeless dibanding ban biasa. Tertarik yang mana nih?(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: