Persiapan Sebelum Liburan! Inilah 5 Rekomendasi Oli Mobil yang Bisa Mendinginkan Mesin, Mulai Dari 70 Ribuan
Persiapan Sebelum Liburan! Inilah 5 Rekomendasi Oli Mobil yang bisa Mendinginkan Mesin, Mulai Dari 70 Ribuan-Instagram/engineplus_motorsports-
Hal itu dikarenakan oli Fastron Gold Sae telah dilengkapi teknologi canggih berupa nano guard. Oli mesin ini sebaiknya digunakan untuk mobil premium.
Meskipun Fastron Gold Sae dibanderol dengan harga yang cukup mahal yakni mulai dari Rp 300 ribuan untuk ukuran empat liter. Sementara, untuk satu liter dengan harag mulai dari Rp 90 ribuan.
4. Motul H-Tech
Rekomendasi oli mobil yang bisa mendinginkan mesin keempat adalah Motul H-Tech. Motul H-Tech merupakan oli jenis sintetik yang dilengkapi teknologi ester yang sering dipakai pada pesawat.
Teknologi ester ini diklaim dapat membuat mesin mobil menjadi tangguh dan tahan lama serta lebih nyaman dikendarai. Namun sayangnya, oli Motul H-Tech ini hanya dapat digunakan untuk jarak pendek.
Motul H-Tech dibanderol dengan kisaran harga mulai dari Rp 90 ribuan untuk isi satu liter dan Rp 300 ribuan untuk empat liter.
5. Shell Helix HX7
Rekomendasi oli mobil yang bisa mendinginkan mesin terakhir adalah Shell Helix HX7. Shell Helix HX7 merupakan oli yang tak hanya bisa melumasi mesin tapi juga mampu menjaga suhu mobil tetap dingin.
Shell Helix HX7 mengandung flexi molecule yang merupakan komponen yang bisa membentuk lapisan pelindung pada mesin dan bisa membersihkannya ecara menyeluruh.
Shell Helix HX7 dibanderol dengan harga minimal Rp 200 ribuan untuk empat liter.
Nah, itulah 5 rekomendasi oli mobil yang bisa mendinginkan mesin, mulai dari 70 ribuan. Manakah yang menarik?(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: