Kamu Harus Tahu! Inilah 7 Cara Merawat Motor Listrik Agar Awet, Gampang Banget Lho Ternyata!

Kamu Harus Tahu! Inilah 7 Cara Merawat Motor Listrik Agar Awet, Gampang Banget Lho Ternyata!

Cara Merawat Motor Listrik Agar Awet--Instagram/yadeaindonesia

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Beberapa cara merawat motor listrik agar awet ini, harus kamu lakukan demi membuat motor listrikmu menjadi lebih awet dan tahan lama.

Beberapa tahun belakangan ini, hampir di seluruh daerah baik perkotaan ataupun pedesaan, sudah cukup banyak konsumen yang beralih menggunakan motor listrik.

Mereka lebih memilih motor listrik karena beberapa hal, seperti bentuk yang beragam, harga terjangkau, ramah lingkungan dan lain sebagainya.

Namun, jarang sekali ada konsumen yang tahu bagaimana cara merawat motor listrik agar awet, oleh karena itu yuk simak sampai selesai ya guys.

BACA JUGA:Utamakan Kenyamanan Penumpang! Berikut 5 Motor Yamaha yang Nyaman untuk Ojek Online, Bahan Bakarnya Irit!

BACA JUGA:Tidak Harus Mahal! Inilah 5 Mobil Toyota Murah yang Nyaman, Bahan Bakarnya Juga Irit!

1. Rutin mengecek tekanan ban

Cara merawat motor listrik agar awet yang pertama harus kamu lakukan adalah, dengan rutin mengecek tekanan ban pada motor listrikmu.

Sebab, ban juga merupakan salah satu bagian cukup vital dari sebuah kendaraan, tidak hanya kendaraan berbahan bakar bensin saja, namun juga kendaraan listrik.

Oleh karena itu, sebagai pemilik kendaraan kamu harus mengetahui dan rutin mengecek kondisi pada ban, ini dilakukan agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

BACA JUGA:Solusi Low Budget! Inilah 5 Mobil Sedan Murah Terbaik yang Nyaman, Cocok untuk Pergi Jarak Jauh!

BACA JUGA:Kunci Liburan Nyaman dengan 5 Mobil Honda Murah yang Irit Bahan Bakar, Langsung Saja Beli!

2. Pelumasan bagian yang bergerak

Bagian-bagian yang bergerak pada motor listrik, harus kamu lakukan pemulasan secara rutin dan teratur, ini bertujuan untuk memastikan kondisinya selalu dalam kondisi yang baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: