Paling Favorit! Inilah 5 Rekomendasi Motor Yamaha Terbaik untuk Driver Ojek Online yang Terkenal Irit BBM dan

Paling Favorit! Inilah 5 Rekomendasi Motor Yamaha Terbaik untuk Driver Ojek Online yang Terkenal Irit BBM dan

Paling Favorit! Inilah 5 Rekomendasi Motor Yamaha Terbaik untuk Driver Ojek Online yang Terkenal Irit BBM dan Murah-Instagram/2dp.sparky-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Paling Favorit! Inilah 5 rekomendasi motor Yamaha terbaik untuk driver ojek online yang terkenal irit bbm dan murah. Penasaran apa saja? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini!

Ojek online saat ini sudah menjadi salah satu moda transportasi favorit masyarakat Indonesia. Terdapat banyak perusahaan ojek online yang menawarkan layanannya di Indonesia.

Mulai dari Gojek, Grab, Maxim, dan sebagainya. Dengan adanya perusahaan-perusahaan ojek online di Indonesia, tak heran jika banyak orang yang mencari rezeki sebagai driver.

Beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum para driver ojek online membeli motor yaitu pilihlah yang merek yang sudah terkenal irit dan murah. Salah satu merek motor yang sangat terkenal di Indonesia adalah Yamaha.

BACA JUGA:Penumpang Ojek Online Wajib tau! Inilah Tips Aman Menjadi Penumpang Ojek Online, Dijamin Terhindar dari Bahaya

BACA JUGA:Merapat Jika Kamu Ingin Membeli Mobil! 7 Tips Memilih Mobil Bagi Pemula, Dijamin Gak Bikin Menyesal!

Yamaha banyak menawarkan produk-produk motornya yang irit bahan bakar dengan harga yang cukup murah. Oleh karena itu, kami sudah merangkumkan 5 rekomendasi motor Yamaha terbaik untuk driver ojek online yang terkenal irit bbm dan murah.

Paling Favorit! Inilah 5 Rekomendasi Motor Yamaha Terbaik untuk Driver Ojek Online yang Terkenal Irit BBM dan Murah

Berikut ini adalah 5 rekomendasi motor Yamaha terbaik untuk driver ojek online yang terkenal irit bbm dan murah:

1. Mio M3 125

Rekomendasi motor Yamaha terbaik untuk driver ojek online yang terkenal irit bbm dan murah pertama adalah Mio M3 125. Mio merupakan motor matic Yamaha yang ikonik dan legendaris di Indonesia. 

Mio sudah menjadi pelopor motor matic Jepang bermesin 4-tak yang hadir ke Tanah Air. Mio M3 mengusung mesin berkapasitas 125 cc yang mampu menghasilkan tenaga 9,5 hp/8000 rpm dan torsi 9.6 Nm/5500 rpm. 

BACA JUGA:Ini Dia Khasiat Kunyit yang Bermanfaat Bagi Kesehatan, Dapat Stabilkan Gula Darah Hingga Obat Kanker

BACA JUGA:Tak Sekadar Mempercepat Penyembuhan Luka, Inilah 9 Manfaat Ikan Gabus untuk Kesehatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: