Mulai Dari Harga Rp 4 Jutaan, Inilah 5 Rekomendasi Sepeda Listrik Xiaomi Terbaik dan Stylish

Mulai Dari Harga Rp 4 Jutaan, Inilah 5 Rekomendasi Sepeda Listrik Xiaomi Terbaik dan Stylish-Youtube.com/Jakreview-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Mulai dari harga Rp 4 jutaan, inilah 5 rekomendasi sepeda listrik Xiaomi terbaik dan stylish. Penasaran, apa saja? Yuk, simak di bawah ini!
Apabila selama ini hanya mengenal Xiaomi sebagai produsen handphone dan alat elektronik saja, kamu salah. Kini, Xiaomi juga memproduksi berbagai kendaraan listrik.
Salah satunya adalah sepeda listrik. Bahkan sepeda listrik Xiaomi sudah beredar di pasaran sejak tahun 2016 dengan nama Qicycle.
Selain mengibarkan merek Qicycle, Xiaomi juga menawarkan sepeda listrik dibawah sub-merek Himo. Salah satu faktor yang membuat sepeda listrik Xiaomi menonjol adalah pengaplikasian teknologi yang canggih dengan harga yang bersahabat.
Jika kamu tidak terlalu menyukai desain sepeda listrik yang seperti motor matic, maka produk-produk sepeda listrik Xiaomi bisa jadi solusinya. Sepeda listrik Xiaomi memiliki desain yang stylish dan sederhana layaknya sepeda pada umumnya.
Untuk kelas sepeda listrik dengan fitur canggih, Xiaomi tak segan membanderol dengan harga mulai dari Rp 4 jutaan.
Mulai Dari Harga Rp 4 Jutaan, Inilah 5 Rekomendasi Sepeda Listrik Xiaomi Terbaik dan Stylish
Berikut ini adalah 5 rekomendasi sepeda listrik Xiaomi terbaik dan stylish:
1. Himo V1
Rekomendasi sepeda listrik Xiaomi terbaik dan stylish pertama adalah V1 Plus. Versi Plus ini menghadirkan peningkatan dalam hal otonomi, pengereman, dan kepraktisan.
BACA JUGA:Tidak Harus Mahal! Inilah 5 Mobil Keluarga yang Ada Sunroofnya, Harga Terjangkau!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: