3 Bahan Alami untuk Mengecilkan Pori-Pori Wajah Agar Mulus Tanpa Skincare Mahal

3 Bahan Alami untuk Mengecilkan Pori-Pori Wajah Agar Mulus Tanpa Skincare Mahal

3 Bahan Alami untuk Mengecilkan Pori-Pori Wajah Agar Mulus Tanpa Skincare Mahal-freepik.com / freepik-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tak banyak yang tahu bahwa ada tiga bahan alami untuk mengecilkan pori-pori wajah agar mulus. Uniknya, bahan ini juga sudah tersedia di dapur rumah, Menarik, bukan? 

Pori-pori wajah yang besar memang seringkali mengganggu. Sebab, penampilan menjadi kurang maksimal dan wajah tampak kasar. 

Meski begitu, kamu tak perlu khawatir ai. Sebab, ada cara mudah untuk mengatasinya yang bisa kamu coba. 

BACA JUGA:Resep Masker Kunyit yang Bikin Wajah Awet Muda dan Glowing, Cuma 3 Langkah Mudah Dibuat di Rumah

Namun, sebenarnya pori-pori besar diwajah karena apa sih? Ada bergam faktor yang memicu masalah ini seperti yang dilansir dari National Library of Medicine

  1. Paparan sinar matahari yang intens
  2. Perawatan kulit yang tidak tepat
  3. Adanya produksi minyak berlebih di wajah
  4. Pola hidup yang tidak sehat

Berbagai faktor tersebut kemudian tanpa disadari memicu masalah pori-pori yang semakin mengganggu. Apalagi, jika tidak dibersihkan secara rutin bisa menimbulkan komedo hingga jerawat. 

Lalu, muncul sebuah pertanyaan perlu pakai apa agar pori-pori wajah mengecil? Ternyata, selain menggunakan skincare untuk mengecilkan pori-pori di wajah.

Nyatanya, kamu juga bisa memanfaatkan beberapa bahan alami di rumah. Tak anya murah di kantong, bahan alami ini juga lebih aman dan renang akan iritasi atau efek samping. Menarik, bukan? 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Bedak Terbaik Mengandung SPF Tinggi untuk Kulit Berminyak dan Pori-Pori Besar, Gak Bikin Kusam!

BACA JUGA:4 Skincare Marina yang Ampuh Atasi Pori-Pori Besar dan Bekas Jerawat, Mulai 20 Ribuan Aja 

Bahan Alami untuk Mengecilkan Pori-Pori Wajah Agar Mulus

Jika ditanya, bagaimana cara mengecilkan pori-pori besar? Berikut ini adalah tiga cara mengecilkan pori-pori wajah agar terlihat mulus dengan bahan alami yang bisa kamu coba;

1. Kunyit

Bahan alami untuk mengecilkan pori-pori wajah agar mulus yang pertama adalah kunyit. Bahan alami satu ini memiliki kandungan yang unik. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: