Idaman Banget! Inilah Rekomendasi Motor Kopling Honda yang Cocok untuk Petualang, Dijamin Makin Gagah

Idaman Banget! Inilah Rekomendasi Motor Kopling Honda yang Cocok untuk Petualang, Dijamin Makin Gagah

Untuk tenaga yang dihasilkan, jenis motor ini mampu menghasilkan tenaga maksimum hingga 16,8 hp/9.000 rpm dan torsi 14,4 Nm/7.000 rpm. Sedangkan untuk kecepatannya, motor ini bisa menempuh dengan kecepatan maksimum mencapai 127 km/jam.

BACA JUGA:Makin Garang dan Tangguh! Inilah Daftar Motor Bebek yang Paling Baru 2024, Dijamin Makin Terdepan

BACA JUGA:6 Alasan Mengapa Kamu Harus Beli Motor Listrik Saige SG-Max yang Memiliki Jarak Tempuh Hingga 150 Km

Tertarik untuk memiliki jenis motor ini? Bagi kamu yang tertarik dengan jenis motor ini maka kamu bisa mempersiapkan terlebih dahulu, sebab motor ini dibanderol dengan harga Rp 37,7 juta. 

2. Honda CB150R StreetFire

Motor Honda yang satu ini tentu saja masuk dalam daftar  motor yang sangat tangguh dan desain yang sporty. Hal ini karena jenis motor ini memang didesain dengan  model yang sangat sporty. 

Jenis motor ini juga menggunakan mesin berkapasitas 150 cc loh. Dengan kapasitas ini tentu saja sangat mendukung kamu untuk menempuh jarak jauh dengan segala medan jalan nya. '

Untuk tenaga yang dihasilkan, jenis motor ini mampu menghasilkan hingga 12,4 kW/9.000 rpm. Tertarik untuk mendapatkan jenis motor ini? 

Bagi kamu yang ingin memiliki jenis motor ini, pastikan tau lebih dalam mengenai beberapa hal salah satunya harga. Sebab motor ini dibanderol dengan harga Rp 30,6 juta.

3. Honda CB500X

Honda CB500X juga menjadi salah satu jenis motor yang patut dimiliki oleh laki-laki yang suka berpetualang ke berbagai daerah dan berbagai medan jalan. Bukan tanpa sebab, pasalnya motor ini didesain untuk membantu menaklukan berbagai medan jalan di berbagai daerah loh.

BACA JUGA:Motor Paling Hits! Inilah Perbandingan Yamaha NMAX Turbo Vs Honda PCX 160, Lebih Unggul Mana?

BACA JUGA:Pemula Merapat! 5 Motor Listrik Murah Dibawah 20 Juta Ini, Bisa Kamu Miliki Dijamin Memuaskan!

Bayangkan saja, jenis motor ini menggunakan kapasitas mesin sebesar 471 cc. Tentu saja dengan kapasitas mesin ini mampu menjadi motor sport dan mampu menempuh jarak jauh di segala medan jalan. 

Kelebihan lainya dari jenis motor ini yakni sudah menggunakan berbagai jenis teknologi canggih yang mendukung pengemudi selama perjalanan. Oleh sebab itu sangat cocok untuk motor touring bukan?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: