5 Rekomendasi Coffee Shop di Kota Pekalongan untuk Nongkrong, Dijamin Bikin Betah!
coffee shop di kota Pekalongan untuk nongkrong--Instagram/lamuri.co
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Beberapa coffee shop di kota Pekalongan untuk nongkrong ini, sayang sekali jika harus kamu lewatkan, karena memang nyaman banget.
Selain dikenal dengan julukannya sebagai kota batik, Pekalongan juga banyak disebut dengan julukan kota coffee shop, karena memang banyak berdiri disini.
Setiap coffee shop yang ada, memiliki ciri khasnya masing-masing, yang tentunya bisa menarik perhatian para pengunjung untuk mengunjunginya.
Nah, berikut kami akan memberikan daftar rekomendasi coffee shop di kota Pekalongan untuk nongkrong, simak sampai selesai ya.
BACA JUGA:4 Drama Korea Romantis Terbaru 2024 yang Sayang untuk Dilewatkan, Bikin Baper Maksimal
BACA JUGA:Dukung Peningkatan Konsumsi Ikan, Kader PKK di Pekalongan Ikuti Lomba Kreasi Olahan Ikan
1. OG Coffee
Rekomendasi coffee shop di kota Pekalongan untuk nongkrong pertama kami memberikan pilihan Og Coffee, yang berada di Pekalongan bagian utara, tepatnya di daerah Dekoro.
Ada banyak varian makanan dan juga minuman yang dimiliki oleh Og Coffee ini, tentunya dengan harga yang masih sangat ramah di kantong.
Selain itu, secara tempat Og Coffee ini juga cocok banget untuk nongkrong, karena disekitarnya juga dikelilingi pepohonan yang rindang dan bikin adem.
Buat kamu yang suka foto-foto, Og Coffee ini sepertinya menjadi tempat yang wajib banget kamu kunjungi karena ada banyak spot foto menarik disini.
BACA JUGA:Jalan-jalan Murah, 5 Tempat Wisata di Pekalongan Terbaru Yang Cocok Untuk Melepaskan Penat
BACA JUGA:Begini Cara Menghilangkan Uban di Usia Muda dengan 3 Bahan Alami, Simak Ulasannya Disini!
2. Jozzy Cafe
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: