Butuh Liburan? Ini 5 Drama Korea Terbaru untuk Menghilangkan Stres dan Kelelahan Setelah Sibuk Bekerja
Butuh Liburan? Ini 5 Drama Korea Terbaru untuk Menghilangkan Stres dan Kelelahan Setelah Sibuk Bekerja-Radarpekalongan/istimewa-
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Drama Korea terbaru untuk menghilangkan stres cocok banget nih buat kamu yang butuh hiburan setelah sibuk bekerja.
Beberapa judul drakor ini akan mengajakmu merasakan pengalaman “menyembuhkan” dengan alur cerita yang ringan sampai kamu bisa merasakan sensasi ketenangannya.
Yap, tidak harus selalu berlibur ke tempat yang jauh, menonton drama juga bisa menjadi sarana untuk mendapatkan ketenangan dan memulihkan energi.
Rekomendasi drama Korea berikut akan membawamu merasakan suasana hangat yang akan sulit dilupakan. Ceritanya mulai dari kisah persahabatan sampai romansa yang penuh lika-liku.
Drama Korea Terbaru untuk Menghilangkan Stres
1. Welcome to Samdalri (2023)
Baru selesai pada awal tahun ini, drakor yang rilis pada Desember 2023 tersebut akan membawamu pada suasana pedesaan yang tenang.
Menceritakan kisah romansa antara Jo Yong Pil dan Cho Samdal yang merupakan teman masa kecil. Keduanya sempat merantau dan menjalin kasih tapi kemudian memilih berpisah.
Samdal yang tadinya enggan kembali ke kampung halaman akhirnya terpaksa pulang karena terjadi skandal yang membuat ia dan kedua kakaknya harus mencari tempat aman.
Yong Pil yang memilih menetap di desa dan menjadi peneliti perkiraan cuaca untuk melindungi Haenyo (sebutan untuk penyelam perempuan) pun kemudian harus berhadapan kembali dengan Samdal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: