Tempatnya Instagramable Banget, 5 Coffee Shop Aesthetic di Solo Ini Wajib Kamu Kunjungi, Menunya Murah!

Tempatnya Instagramable Banget, 5 Coffee Shop Aesthetic di Solo Ini Wajib Kamu Kunjungi, Menunya Murah!

coffee shop yang aesthetic di Solo--Instagram/solodelicious

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Mencari coffee shop yang aesthetic di Solo, bukan sebuah hal yang sulit untuk dilakukan, karena banyak pilihannya.

Selain dikenal dengan berbagai budayanya, kota ini juga memiliki banyak tempat nongkrong yang asik untuk di kunjungi, yaitu coffee shop.

Solo menjadi salah satu kota yang banyak memiliki coffee shop, dan setiap coffee shop yang ada memiliki ciri khasnya masing-masing.

Salah satu coffee shop yang banyak digemari anak-anak muda adalah, coffee shop dengan bangunan yang aesthetic, sebab mereka juga bisa untuk kebutuhan media sosialnya, berikut beberapa rekomendasinya.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Skincare Lokal BPOM untuk Flek Hitam dan Anti Aging, Bebas Merkuri Harga di Bawah 50 Ribuan

BACA JUGA:Upgrade Hiburan Anda dengan 5 Pilihan TV LED 50 Inch Terbaik, Beserta dengan Harga dan Spesifikasinya

1. Manisha Cafe

Rekomendasi coffee shop yang aesthetic di Solo, urutan pertama ada Manisha Cafe yang berada di daerah dekat dengan Pasar Kliwon.

Secara ukuran, Manisha ini memiliki tempat yang tidak terlalu luas, namun tempatnya nyaman banget buat nongkrong ataupun ngerjain tugas.

Manisha Cafe sendiri, memiliki 2 lantai, dimana untuk lantai 1 full area indoor AC, sementara untuk lantai 2 nya ada area indoor AC, indoor smooking dan outdoor area juga.

Banyak pilihan menu yang siap memanjakan lidahmu, mulai dari makanan sampai minumannya dibandrol dengan harga yang terjangkau.

BACA JUGA:Cocok untuk Harian! Inilah 5 Motor Matic yang Nyaman Dikendarai, Bahan Bakarnya Irit Harganya Terjangkau!

BACA JUGA:Dibalik Kelebihannya, Yamaha Aerox 2024 Ternyata Memiliki Beberapa Kekurangan yang Sering Dikeluhkan Pemilik!

2. Konco Space Colomadu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: