The Elusive Samurai sudah Tayang di Netflix, Begini Alur Ceritanya! Anime Penuh Aksi dan Pengkhianatan

The Elusive Samurai sudah Tayang di Netflix, Begini Alur Ceritanya! Anime Penuh Aksi dan Pengkhianatan

The Elusive Samurai sudah Tayang di Netflix, Begini Alur Ceritanya! -The Elusive Samurai/Netflix-

Kamu mungkin akan suka melihat karakternya secara langsung dan memahami setiap komedi yang ada setiap kali dia muncul di layar. 

Tak hanya itu, ada banyak efek suara serta efek visual yang akan mendukung setia adegan dalam anime ini menjadi lebih menyenangkan untuk diikuti. 

BACA JUGA:Inilah Pertarungan Paling Ditunggu di Anime Demon Slayer: Infinity Castle Arc, Salah Satunya Shinobu vs Douma

BACA JUGA:Fakta Demon Slayer: Makna Motif Garis di Tubuh Akaza si Iblis Bulan Atas ke 3, Kamu Pasti Belum Tahu!

Terlepas dari filler komedinya, The Elusive Samurai tetap menjadi anime yang sangat direkomendasikan untuk ditonton. 

Karena anime ini akan memberikan kamu pengalaman menonton anime yang cukup unik dengan banyak kombinasi teknik animasi yang ditampilkan. 

Desain dari setiap karakter juga cukup unik, tentunya hal ini karena latar yang digunakan adalah era Shogun di Jepang. 

Sehingga pakaian serta bangunan yang dijadikan model pun sangat menyesuaikan dengan time-line tersebut. 

BACA JUGA:Mengharukan! Ternyata Ini Isi Surat Untuk Zenitsu di Demon Slayer S4 Episode 7, Pantas Langsung Mode Serius!

BACA JUGA:Spoiler Alert! Ini Fakta Anak yang Menghianati Himejima Gyoumei si Pilar Batu: Ada Hubungannya dengan Zenitsu

Ada banyak unsur tradisional yang digunakan dalam anime ini, dan hal ini membuat kita jadi bisa merasakan bagaimana era Jepang saat masih dikuasai oleh para Samurai. 

Bahkan detail serta proporsi wajah di setiap karakter pun banyak memiliki kesamaan dengan lukisan-lukisan Jepang di masa lampau. 

Dan senjata yang digunakan masih berupa busur panas, katana, serta tombak dan senjata-senjata tradisional lainnya. 

Historical anime ini akan tayang setiap hari Sabtu pukul 23.00 WIB di Netflix dan platform streaming lainnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: