Cocok untuk Touring! 5 Rekomendasi Mobil SUV yang Irit BBM dan Performa Tangguh

Cocok untuk Touring! 5 Rekomendasi Mobil SUV yang Irit BBM dan Performa Tangguh

Cocok untuk Touring! 5 Rekomendasi Mobil SUV yang Irit BBM dan Performa Tangguh-Youtube.com/B Channel-

Hyundai All New Santa Fe mengusung mesin diesel berkapasitas 2.200 cc, 4 silinder, dan turbo yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 191 hp. SUV Hyundai ini juga dilengkapi dengan berbagai fitur yang sebanding dengan mobil-mobil Eropa.

Hyundai All New Santa Fe dijual dengan kisaran harga mulai dari Rp 625 juta.

4. Nissan X-Trail

Rekomendasi mobil SUV yang irit BBM dan performa tangguh urutan keempat adalah Nissan X-Trail. Nissan X-Trail merupakan SUV yang memiliki desain sporty dan agresif, tampak dari lekukan-lekukan menarik yang membentuk bagian bodinya.

BACA JUGA:Valentino Rossi Masih Menjadi GOAT Bagi Para Pembalap MotoGP, Marc Marquez Kalah Jauh!

BACA JUGA:Kaum Bapak-Bapak Merapat Sini, 5 Pilihan Motor Bebek Murah dan Mesinnya Bandel Ini Siap Dibawa Kemanapun!

Nissan X-Trail mengusung mesin diesel berkapasitas 2488 cc, yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 169 hp dan torsi maksimum 233 Nm. Untuk menjaga stabilitas handling, Nissan X-Trail juga dilengkapi dengan suspensi kokoh di bagian depan menggunakan tipe Independent MacPherson Strut dengan Stabilizer Bar.

Pada bagian belakang, suspensi Independent Multi-link dengan Stabilizer Bar memberikan kenyamanan saat melalui jalan terjal atau berlubang sehingga X-Trail menjadi pilihan yang ideal untuk perjalanan jauh dan petualangan di berbagai medan.

Nissan X-Trail dijual dengan kisaran harga mulai dari Rp 576 juta.

5. Isuzu MU-X

Rekomendasi mobil SUV yang irit BBM dan performa tangguh urutan terakhir adalah Isuzu MU-X. Isuzu MU-X mengusung mesin diesel turbo 4JK1-TC dengan teknologi direct fuel common rail yang bertekanan tinggi dan berkapasitas 2.500 cc.

BACA JUGA:5 Kekurangan Yamaha Lexi LX 155 yang Wajib Anda Ketahui, Salah Satunya Suspensi Belakang Terasa Keras

BACA JUGA:Resmi Dijual di Malaysia! Yuk Intip Spesifikasi dan Harga Honda Vario Baru

Berkat mesin tersebut, Isuzu MU-X yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 136 PS dan torsi 32.6 Kgm pada rentang putaran mesin 1800-2800 rpm. SUV Isuzu ini juga dilengkapi dengan fitur Hill Descent Control (HDC) dan Hill Start Assist (HSA), sehingga memberikan kenyamanan saat berkendara di tanjakan maupun turunan.

Nissan X-Trail dijual dengan kisaran harga mulai dari Rp 599 juta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: