Dijamin Gesit dan Irit! Rekomendasi Motor Bebek Bekas Dibawah Rp 5 Juta, Cocok Sebagai Motor Harian

Dijamin Gesit dan Irit! Rekomendasi Motor Bebek Bekas Dibawah Rp 5 Juta, Cocok Sebagai Motor Harian

Rekomendasi Motor Bebek Bekas Dibawah Rp 5 Juta-youtube.com-

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Dijamin gesit dan irit loh, inilah deretan motor bebek bekas dibawah Rp 5 juta yang perlu kamu miliki untuk menunjang aktivitas harian mu. Mau tau apa saja? Yuk simak artikel ini. 

Motor bebek memang saat ini sudah tidak terlalu populer dibandingkan dengan jenis motor matic. Hal ini bisa dilihat dari banyak jenis motor matic dibandingkan Motor bebek di jalan raya. 

Namun demikian, motor bebek masih menjadi motor yang paling irit, gesit dan tangguh loh. Oleh Sebab itu, bagi kamu yang ingin mendapatkan jenis motor yang irit dan gesit bisa memilih jenis motor bebek. 

Tak sekedar irit dan gesit saja ternyata, sebab jenis motor bebek juga dibandrol dengan harga yang jauh lebih murah daripada motor lainnya. Tertarik? Berikut adalah beberapa rekomendasi motor bebek bekas dibawah Rp 5 juta. 

BACA JUGA:Murah Tapi Mewah! Inilah 5 Rekomendasi Mobil Harian Dibawah Rp 60 Juta, Cocok untuk Anak Muda

BACA JUGA:Cocok untuk yang Ingin Beda di Jalan Raya, 5 Mobil Sedan Bekas Murah Keluaran Eropa Ini Siap Kamu Miliki!

Rekomendasi Motor Bebek Bekas Dibawah Rp 5 Juta

Bagi kamu yang tertarik untuk mendapatkan jenis motor yang irit dan murah, artikel ini akan menjawabnya dengan baik dan jelas. Berikut adalah beberapa rekomendasi motor bebek bekas dibawah Rp 5 juta :

1. Honda Supra

Salah satu jenis motor bebek bekas dibawah Rp 5 juta yakni  Honda Supra. Jenis motor ini memang dikenal paling tangguh, apalagi untuk kegiatan harian ataupun untuk menunjang pekerjaan. 

Sebagai informasi, jenis motor ini ada beberapa jenis. Beberapa diantaranya adalah Supra X 125. Supra jenis ini memang menjadi motor andalan bapak-bapak. Sebab motor ini memang memiliki performa yang tangguh.

Untuk motor Honda Supra X 125 ini dibandrol dengan harga sekitar Rp 5-7 juta loh. Sebelum itu, tentunya pastikan jenis motor ini masih dalam kondisi yang bagus. 

2. Yamaha Vega-R

Tak hanya itu saja, sebab ada Yamaha Vega-R sebagai jenis motor bekas yang murah dan tangguh. Meskipun motor jadul, namun motor ini masih tangguh pas untuk kegiatan sehari-hari. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: